Salin Artikel

Harga Cabai di Depok Kian "Pedas", Mendag Tolak Beri Penjelasan dan Sebut Mentan Sedang Cari Solusi

DEPOK, KOMPAS.com - Harga komoditas cabai di Depok kian melambung. Bahkan, untuk varian cabai rawit merah di Pasar Kemiri Muka sudah menyentuh Rp 120.000 per kilogram pada Selasa (21/11/2023) lalu.

Kendati demikian, Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan menolak memberi penjelasan soal meroketnya harga cabai di pasaran. Ia justru menyebut Menteri Pertanian Amran Sulaiman sedang membuat terobosan yang diharapkan bisa mengatasi persoalan cabai.

"Cabai ya, sekarang Pak Amran sedang gesit-gesitnya, sedang gencar-gencarnya mengembangkan cabai yang tidak tergantung dengan musim. Mudah-mudahan dalam waktu dekat bisa diatasi," kata Zulkifli usai menghadiri peresmian SMP Karakter Tunas Bangsa di Cilodong, Depok, Kamis (23/11/2023) pagi.

Ketika ditanya lebih lanjut langkah konkret Kemendag dalam mengatasi harga cabai, Zulkifli hanya berlalu dan masuk ke mobilnya tanpa melontarkan sepatah kata.

Perlu diketahui, harga komoditas cabai di Depok terpantau terus melonjak tajam menjelang akhir tahun.

Harga cabai rawit merah di Pasar Kemiri Muka, Depok, Jawa Barat, per Selasa (21/11/2023) menyentuh angka Rp 120.000 per kilogram, harga cabai merah keriting Rp 100.000 per kilogram, dan harga cabai rawit hijau Rp 70.000 per kilogram.

Salah satu penjual cabai di Pasar Kemiri Muka, Asep (27), menyebut harga cabai merah keriting naik dua kali lipat dari yang sebelumnya Rp 55.000-Rp 60.000 per kilogram. Ia menduga, lonjakan ini mungkin terjadi akibat musim kemarau panjang.

"Awalnya Rp 60.000 per kilogram, lalu naik Rp 70.000, naik lagi selisih Rp 10.000 Rp 15.000, sekarang sudah Rp 100.000 cabai keriting," kata Asep saat ditemui Kompas.com di lapaknya, Selasa lalu.

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/11/23/12192501/harga-cabai-di-depok-kian-pedas-mendag-tolak-beri-penjelasan-dan-sebut

Terkini Lainnya

Berkoordinasi dengan Polda Jabar, Polda Metro Jaya Bantu Buru 3 DPO Pembunuh Vina

Berkoordinasi dengan Polda Jabar, Polda Metro Jaya Bantu Buru 3 DPO Pembunuh Vina

Megapolitan
Pria di Kali Sodong Dibunuh 'Debt Collector' Gadungan karena Tolak Serahkan Motor

Pria di Kali Sodong Dibunuh "Debt Collector" Gadungan karena Tolak Serahkan Motor

Megapolitan
KPU DKI Verifikasi Dokumen Dukungan Bacagub Independen Dharma Pongrekun hingga 29 Mei

KPU DKI Verifikasi Dokumen Dukungan Bacagub Independen Dharma Pongrekun hingga 29 Mei

Megapolitan
PPK GBK Ungkap Riwayat Kepemilikan Tanah Tempat Berdirinya Hotel Sultan

PPK GBK Ungkap Riwayat Kepemilikan Tanah Tempat Berdirinya Hotel Sultan

Megapolitan
Perubahan Jadwal KRL, Transjakarta, MRT, dan LRT Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta 19 Mei

Perubahan Jadwal KRL, Transjakarta, MRT, dan LRT Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta 19 Mei

Megapolitan
Epy Kusnandar Isap Ganja di Atas Pohon pada Waktu Subuh

Epy Kusnandar Isap Ganja di Atas Pohon pada Waktu Subuh

Megapolitan
'Bullying' Siswi SMP di Bogor Diduga karena Rebutan Cowok

"Bullying" Siswi SMP di Bogor Diduga karena Rebutan Cowok

Megapolitan
KDRT dan Terlibat Kasus Penistaan Agama, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan

KDRT dan Terlibat Kasus Penistaan Agama, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan

Megapolitan
Mayat di Kali Sodong Ternyata Korban Perampokan dan Pembunuhan, Polisi Tangkap Pelakunya

Mayat di Kali Sodong Ternyata Korban Perampokan dan Pembunuhan, Polisi Tangkap Pelakunya

Megapolitan
Ini Rekayasa Lalu Lintas di Bundaran HI Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta pada 19 Mei

Ini Rekayasa Lalu Lintas di Bundaran HI Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta pada 19 Mei

Megapolitan
Epy Kusnandar Direhabilitasi sedangkan Yogi Gamblez Ditahan, Ini Alasan Polisi

Epy Kusnandar Direhabilitasi sedangkan Yogi Gamblez Ditahan, Ini Alasan Polisi

Megapolitan
Sidang Konflik Lahan, Hakim Periksa Langsung Objek Perkara di Hotel Sultan

Sidang Konflik Lahan, Hakim Periksa Langsung Objek Perkara di Hotel Sultan

Megapolitan
Dishub DKI Imbau Pengelola Minimarket Ajukan Izin Perparkiran

Dishub DKI Imbau Pengelola Minimarket Ajukan Izin Perparkiran

Megapolitan
Polres Bogor Buat Aplikasi 'SKCK Goes To School' untuk Cegah Kenakalan Remaja, Apa Isinya?

Polres Bogor Buat Aplikasi "SKCK Goes To School" untuk Cegah Kenakalan Remaja, Apa Isinya?

Megapolitan
Depresi, Epy Kusnandar Tak Dihadirkan dalam Konferensi Pers Kasus Narkobanya

Depresi, Epy Kusnandar Tak Dihadirkan dalam Konferensi Pers Kasus Narkobanya

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke