Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pemilik Rumah yang Ditutup Tembok Dimintai Uang Lebih dari Rp 200 Juta

Kompas.com - 03/11/2015, 14:19 WIB
Andri Donnal Putera

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Sekelompok orang yang menamakan diri sebagai Warga Peduli Bukit Mas (WPBM) tidak setuju karena rumah Denny (41) di Perumahan Bukit Mas Bintaro, Pesanggrahan, Jakarta Selatan, menghadap ke Jalan Cakra Negara.

WPBM meminta uang sebagai kompensasi. Dengan begitu, rumah itu boleh menghadap Jalan Cakra Negara dan mereka akan merobohkan tembok itu.

Sebelumnya, WPBM menutup rumah Denny dengan tembok setinggi dua meter. Akibatnya, Denny dan keluarganya tidak bisa beraktivitas sama sekali.

"Sudah dimediasi di kelurahan, tidak ada titik temu. Pak Heru sebut angka, WPBM tidak terima. Kemarin sempat ditembok, dibuka oleh Pak Denny, terus ditembok lagi. Seharusnya, pihak WPBM tidak perlu nembok, nego saja sama Pak Heru," kata Ketua RW 15 M Lutfi Nahar kepada Kompas.com, Selasa (3/11/2015).

Heru, yang disebut Lutfi, adalah orang yang menjual rumah kepada Denny pada bulan Juni 2015 lalu. [Baca: Denny Tidur, Rumahnya Ditutup Tembok Setinggi 2 Meter]

Heru disebut memiliki kesepakatan tertentu dengan menjanjikan kompensasi kepada WPBM jika rumah yang dia bangun menghadap ke Jalan Cakra Negara.

Rumah tersebut berada di paling belakang kawasan Perumahan Bukit Mas Bintaro yang berbatasan langsung dengan Jalan Mawar dan sebuah perkampungan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polresta Bogor Tangkap 6 Pelaku Tawuran, Dua Orang Positif Narkoba

Polresta Bogor Tangkap 6 Pelaku Tawuran, Dua Orang Positif Narkoba

Megapolitan
Dilempar Batu oleh Pria Diduga ODGJ, Korban Dapat 10 Jahitan di Kepala

Dilempar Batu oleh Pria Diduga ODGJ, Korban Dapat 10 Jahitan di Kepala

Megapolitan
Terbentur Aturan, Wacana Duet Anies-Ahok pada Pilkada DKI 2024 Sirna

Terbentur Aturan, Wacana Duet Anies-Ahok pada Pilkada DKI 2024 Sirna

Megapolitan
Pria Diduga ODGJ Lempar Batu ke Kepala Ibu-ibu, Korban Jatuh Tersungkur

Pria Diduga ODGJ Lempar Batu ke Kepala Ibu-ibu, Korban Jatuh Tersungkur

Megapolitan
Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez Positif Narkoba

Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez Positif Narkoba

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Sabtu dan Besok: Tengah Malam Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Sabtu dan Besok: Tengah Malam Berawan

Megapolitan
Pencuri Motor yang Dihakimi Warga Pasar Minggu Ternyata Residivis, Pernah Dipenjara 3,5 Tahun

Pencuri Motor yang Dihakimi Warga Pasar Minggu Ternyata Residivis, Pernah Dipenjara 3,5 Tahun

Megapolitan
Aksinya Tepergok, Pencuri Motor Babak Belur Diamuk Warga di Pasar Minggu

Aksinya Tepergok, Pencuri Motor Babak Belur Diamuk Warga di Pasar Minggu

Megapolitan
Polisi Temukan Ganja dalam Penangkapan Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez

Polisi Temukan Ganja dalam Penangkapan Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez

Megapolitan
Bukan Hanya Epy Kusnandar, Polisi Juga Tangkap Yogi Gamblez Terkait Kasus Narkoba

Bukan Hanya Epy Kusnandar, Polisi Juga Tangkap Yogi Gamblez Terkait Kasus Narkoba

Megapolitan
Diduga Salahgunakan Narkoba, Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez Ditangkap di Lokasi yang Sama

Diduga Salahgunakan Narkoba, Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez Ditangkap di Lokasi yang Sama

Megapolitan
Anies-Ahok Disebut Sangat Mungkin Berpasangan di Pilkada DKI 2024

Anies-Ahok Disebut Sangat Mungkin Berpasangan di Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Pria yang Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Cengkareng Ditetapkan Tersangka

Pria yang Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Cengkareng Ditetapkan Tersangka

Megapolitan
Disuruh Beli Rokok tapi Tidak Pulang-pulang, Ternyata AF Diamuk Warga

Disuruh Beli Rokok tapi Tidak Pulang-pulang, Ternyata AF Diamuk Warga

Megapolitan
Korban Pelecehan Payudara di Jaksel Trauma, Takut Saat Orang Asing Mendekat

Korban Pelecehan Payudara di Jaksel Trauma, Takut Saat Orang Asing Mendekat

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com