Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Baru Tahu Terminal 3 Kayak Begini, Enggak Nyangka Ada Bandara Sebesar Ini"

Kompas.com - 08/10/2016, 18:24 WIB
Kontributor Amerika Serikat, Andri Donnal Putera

Penulis

Lokasi permainan berikutnya ada di tempat setelah area check in, yakni area boarding.

Di sana, para peserta ditugasi mencari sebuah gambar di salah satu toko buku, mencari toko dengan singkatan tertentu, dan misi mencari barang serta suvenir di tempat penjualan oleh-oleh.

"Harus macam-macam barangnya, ada kopi robusta, brownies, sampai koran juga dicari," kata anggota kelompok lain, Dian Anggraini, yang berpasangan dengan Listiyana Susilowati.

Setelah menyelesaikan sejumlah tantangan, peserta memasuki babak bonus dengan mencari orang kembar tiga yang duduk tersebar di area boarding.

Pemenang dalam babak bonus ini dapat potongan waktu 30 menit dari total perolehan waktunya selama lomba berlangsung.

Juara pertama Adventurace to Terminal 3 hari ini diraih oleh pasangan Ananda-Ahmad, disusul dengan Hananya-Egan di posisi juara kedua, dan Dian-Listiyana sebagai juara ketiga.

(Baca juga: Akhir Pekan, AP II Gelar Pertunjukan Seni di Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta)

Public Relation PT Angkasa Pura II, Haerul Anwar, menjelaskan Adventurace to Terminal 3 hari ini merupakan yang kedua kalinya diselenggarakan oleh pihaknya.

Perlombaan serupa sebelumnya sudah digelar pada Sabtu (1/10/2016) lalu dan akan diselenggarakan lagi pada Sabtu (15/10/2016) pekan depan.

Pemenang pertama Adventurace to Terminal 3 mendapat hadiah uang tunai Rp 10 juta dan suvenir dari PT Angkasa Pura II, sedangkan pemenang kedua dan ketiga masing-masing mendapatkan uang tunai Rp 1.500.000 berikut suvenir.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kebakaran Agen Gas dan Air di Cinere Depok, Empat Ruangan Hangus

Kebakaran Agen Gas dan Air di Cinere Depok, Empat Ruangan Hangus

Megapolitan
Polisi Tangkap Empat Pebisnis Judi 'Online' di Depok yang Jual Koin Slot lewat 'Live Streaming'

Polisi Tangkap Empat Pebisnis Judi "Online" di Depok yang Jual Koin Slot lewat "Live Streaming"

Megapolitan
Punya Penjaringan Sendiri, PDI-P Belum Jawab Ajakan PAN Usung Dedie Rachim di Pilkada Bogor

Punya Penjaringan Sendiri, PDI-P Belum Jawab Ajakan PAN Usung Dedie Rachim di Pilkada Bogor

Megapolitan
Begini Tampang Dua Pria yang Cekoki Remaja 16 Tahun Pakai Narkoba hingga Tewas

Begini Tampang Dua Pria yang Cekoki Remaja 16 Tahun Pakai Narkoba hingga Tewas

Megapolitan
Kelurahan di DKJ Dapat Kucuran Anggaran 5 Persen dari APBD, Sosialisasi Mulai Mei 2024

Kelurahan di DKJ Dapat Kucuran Anggaran 5 Persen dari APBD, Sosialisasi Mulai Mei 2024

Megapolitan
Diprotes Warga karena Penonaktifan NIK, Petugas: Banyak Program Pemprov DKI Tak Berjalan Mulus karena Tak Tertib

Diprotes Warga karena Penonaktifan NIK, Petugas: Banyak Program Pemprov DKI Tak Berjalan Mulus karena Tak Tertib

Megapolitan
Dua Rumah Kebakaran di Kalideres, Satu Orang Tewas

Dua Rumah Kebakaran di Kalideres, Satu Orang Tewas

Megapolitan
Curhat Pedagang Bawang Merah Kehilangan Pembeli Gara-gara Harga Naik Dua Kali Lipat

Curhat Pedagang Bawang Merah Kehilangan Pembeli Gara-gara Harga Naik Dua Kali Lipat

Megapolitan
PAN Ajak PDI-P Ikut Usung Dedie Rachim Jadi Calon Wali Kota Bogor

PAN Ajak PDI-P Ikut Usung Dedie Rachim Jadi Calon Wali Kota Bogor

Megapolitan
Kelakar Chandrika Chika Saat Dibawa ke BNN Lido: Mau ke Mal, Ada Cinta di Sana...

Kelakar Chandrika Chika Saat Dibawa ke BNN Lido: Mau ke Mal, Ada Cinta di Sana...

Megapolitan
Pemilik Toko Gas di Depok Tewas dalam Kebakaran, Saksi: Langsung Meledak, Enggak Tertolong Lagi

Pemilik Toko Gas di Depok Tewas dalam Kebakaran, Saksi: Langsung Meledak, Enggak Tertolong Lagi

Megapolitan
Sowan ke Markas PDI-P Kota Bogor, PAN Ajak Berkoalisi di Pilkada 2024

Sowan ke Markas PDI-P Kota Bogor, PAN Ajak Berkoalisi di Pilkada 2024

Megapolitan
Penjelasan Pemprov DKI Soal Anggaran Restorasi Rumah Dinas Gubernur DKI yang Capai Rp 22 Miliar

Penjelasan Pemprov DKI Soal Anggaran Restorasi Rumah Dinas Gubernur DKI yang Capai Rp 22 Miliar

Megapolitan
Kebakaran Tempat Agen Gas dan Air di Depok, Satu Orang Meninggal Dunia

Kebakaran Tempat Agen Gas dan Air di Depok, Satu Orang Meninggal Dunia

Megapolitan
Banyak Warga Berbohong: Mengaku Masih Tinggal di Jakarta, padahal Sudah Pindah

Banyak Warga Berbohong: Mengaku Masih Tinggal di Jakarta, padahal Sudah Pindah

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com