Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral "People Power" Penggemar EXO di fX Sudirman, Begini Cerita di Baliknya...

Kompas.com - 29/05/2019, 12:12 WIB
Verryana Novita Ningrum,
Kurnia Sari Aziza

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Kehadiran tiga member boyband Korea Selatan EXO, yakni Suho, Chen, dan Kai di Jakarta membuat heboh para penggemarnya.  

Salah satu kegiatan mereka di Jakarta adalah mengunjungi kantor perwakilan SM Entertainment di fX Sudirman, Jakarta Pusat, Minggu (26/5/2019).

Kehadiran mereka di fX Sudirman sudah ditunggu-tunggu para penggemarnya, EXO-L

Baca juga: 5 Momen Tak Terlupakan EXO di Jakarta yang Bikin Penggemar Gemas...

Bahkan, saat itu, fX disebut dipadati oleh EXO-L, mulai dari lantai paling bawah hingga paling atas.

Pemilik akun Twitter @aminabdull mengunggah video kehebohan dan histeria EXO-L menyambut kehadiran Suho, Kai, dan Chen.

Tak sedikit dari mereka juga nekat berlarian di eskalator.

Baca juga: Saat Chen EXO Ajak Indra Herlambang Foto Bareng

Dalam unggahannya, @aminabdull menyebut mereka sebagai "Ukhti kpop apocalypse".

Di video tersebut terlihat ratusan penggemar berlarian di ekskalator dan berteriak histeris kepada sang idola. Terlihat pula keriuhan penggemar yang menyanyikan salah satu lagu EXO, "Love Shot". 

Video ini menjadi viral di media sosial dan sudah di-retweet 8.000 kali. 

Baca juga: Cerita Keseruan Indra Herlambang Ngobrol Bareng Kai, Suho, dan Chen EXO

Komentarnya pun kocak-kocak, ada yang bilang, "ini people power yang sesungguhnya,". Ada juga yang bilang, "Yang kemarin rusuh di Bawaslu kalau disuruh lawan mereka juga kalah,".

Cerita di baliknya...

Petugas keamanan bernama Riski menjadi saksi kehebohan fX saat itu.

"Waktu itu ramai banget, ada (penggemar) yang sudah datang dari jam 05.00, padahal artis Korea-nya baru datang jam 17.00, ada juga yang datang dari luar kota," kata Riski kepada Kompas.com

Ia mengatakan, banyak penggemar sudah menunggu kehadiran Suho, Chen, Kai sejak pagi.

Baca juga: Ulang Tahun, Suho EXO Dapat Kejutan Manis di Jakarta

Padahal, ketiga idol yang disebut "Kim Bros" tersebut hanya hadir sekitar 10 menit.

"Tapi penuh semua ini lantai, kan, artisnya itu di lantai 5 (kantor SM Entertainment), tetapi dari lantai bawah ke atas semua penuh dan cewek-cewek juga pada lari-lari di eskalator," ujarnya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penjelasan Pemprov DKI Soal Anggaran Restorasi Rumah Dinas Gubernur DKI yang Capai Rp 22 Miliar

Penjelasan Pemprov DKI Soal Anggaran Restorasi Rumah Dinas Gubernur DKI yang Capai Rp 22 Miliar

Megapolitan
Kebakaran Tempat Agen Gas dan Air di Depok, Satu Orang Meninggal Dunia

Kebakaran Tempat Agen Gas dan Air di Depok, Satu Orang Meninggal Dunia

Megapolitan
Banyak Warga Berbohong: Mengaku Masih Tinggal di Jakarta, padahal Sudah Pindah

Banyak Warga Berbohong: Mengaku Masih Tinggal di Jakarta, padahal Sudah Pindah

Megapolitan
Pendaftaran PPK Pilkada 2024 Dibuka untuk Umum, Mantan Petugas Saat Pilpres Tak Otomatis Diterima

Pendaftaran PPK Pilkada 2024 Dibuka untuk Umum, Mantan Petugas Saat Pilpres Tak Otomatis Diterima

Megapolitan
Asesmen Diterima, Polisi Kirim Chandrika Chika dkk ke Lido untuk Direhabilitasi

Asesmen Diterima, Polisi Kirim Chandrika Chika dkk ke Lido untuk Direhabilitasi

Megapolitan
Selain ke PDI-P, Pasangan Petahana Benyamin-Pilar Daftar ke Demokrat dan PKB untuk Pilkada Tangsel

Selain ke PDI-P, Pasangan Petahana Benyamin-Pilar Daftar ke Demokrat dan PKB untuk Pilkada Tangsel

Megapolitan
Polisi Pastikan Kondisi Jasad Wanita Dalam Koper di Cikarang Masih Utuh

Polisi Pastikan Kondisi Jasad Wanita Dalam Koper di Cikarang Masih Utuh

Megapolitan
Cara Urus NIK DKI yang Dinonaktifkan, Cukup Bawa Surat Keterangan Domisili dari RT

Cara Urus NIK DKI yang Dinonaktifkan, Cukup Bawa Surat Keterangan Domisili dari RT

Megapolitan
Heru Budi Harap 'Groundbreaking' MRT East-West Bisa Terealisasi Agustus 2024

Heru Budi Harap "Groundbreaking" MRT East-West Bisa Terealisasi Agustus 2024

Megapolitan
Daftar Pencalonan Wali Kota Bekasi, Mochtar Mohamad Mengaku Dipaksa Maju Pilkada 2024

Daftar Pencalonan Wali Kota Bekasi, Mochtar Mohamad Mengaku Dipaksa Maju Pilkada 2024

Megapolitan
Misteri Sosok Mayat Perempuan dalam Koper, Bikin Geger Warga Cikarang

Misteri Sosok Mayat Perempuan dalam Koper, Bikin Geger Warga Cikarang

Megapolitan
Kekejaman Nico Bunuh Teman Kencan di Kamar Kos, Buang Jasad Korban ke Sungai hingga Hanyut ke Pulau Pari

Kekejaman Nico Bunuh Teman Kencan di Kamar Kos, Buang Jasad Korban ke Sungai hingga Hanyut ke Pulau Pari

Megapolitan
Ulah Sindikat Pencuri di Tambora, Gasak 37 Motor dalam 2 Bulan untuk Disewakan

Ulah Sindikat Pencuri di Tambora, Gasak 37 Motor dalam 2 Bulan untuk Disewakan

Megapolitan
Upaya Chandrika Chika dkk Lolos dari Jerat Hukum, Ajukan Rehabilitasi Usai Ditangkap karena Narkoba

Upaya Chandrika Chika dkk Lolos dari Jerat Hukum, Ajukan Rehabilitasi Usai Ditangkap karena Narkoba

Megapolitan
Mochtar Mohamad Ajukan Diri Jadi Calon Wali Kota Bekasi ke PDIP

Mochtar Mohamad Ajukan Diri Jadi Calon Wali Kota Bekasi ke PDIP

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com