Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

AEON Mall Jakarta Garden City: Kami Sudah Lengkapi Izin Usaha hingga Amdal

Kompas.com - 28/02/2020, 17:42 WIB
Dean Pahrevi,
Irfan Maullana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Perusakan fasilitas AEON Mall Jakarta Garden City (AM JGC), Cakung, Jakarta Timur, pada Selasa (25/2/2020), menjadi sorotan karena terjadi di tengah banjir yang melanda sejumlah wilayah Jakarta saat itu.

Warga yang melakukan perusakan beranggapan bahwa kehadiran AEON Mall JGC menimbulkan banjir di permukiman warga sekitar JGC.

Sementara, pihak manajemen AEON Mall JGC menyatakan, AEON Mall JGC dan Kawasan Hunian JGC merupakan dua entitas yang berbeda. Lokasi AEON Mall JGC sendiri berada di kawasan hunian JGC.

Baca juga: AEON Mall Jakarta Garden City Didemo Massa, Warga Cakung: Dulu Enggak Banjir

"Kami menegaskan bahwa AEON Mall JGC dan Kawasan Hunian JGC adalah dua entitas yang berbeda. AM JGC merupakan salah satu penghuni di Kawasan Hunian JGC," kata General Manager AEON Mall Jakarta Garden City Sri Prayogio dalam keterangannya, Jumat (28/2/2020).

"Selain itu, perlu ditegaskan juga bahwa AM JGC telah memenuhi tanggung jawabnya sebagai pengembang pusat perbelanjaan," lanjutnya.

Prayogio menegaskan, AM JGC juga sudah melengkapi persyaratan izin usaha dan izin pembangunan kepada pemerintah.

"Sebagai pengembang pusat perbelanjaan, AM JGC sudah melengkapi segala persyaratan izin usahanya dan persyaratan pembangunan kepada pemerintah Indonesia yang termasuk di dalamnya adalah Izin Mendirikan Bangunan (IMB), Amdal, dan laporan rutin tahunan," ujar Prayogio.

Baca juga: Polisi: Penyerangan dan Perusakan AEON Mall karena Miskomunikasi

Sebelumnya diberitakan, beredar sejumlah video di media sosial yang menunjukkan sekelompok massa mendatangi dan melakukan perusakan pada Aeon Mall Jakarta Garden City (JGC), Selasa pagi.

Sejumlah fasilitas mall pun rusak seperti CCTV dan perlengkapam fasilitas parkir. Polisi dalam kasus ini sudah menetapkam delapan tersangka perusakan tersebut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Senior yang Aniaya Taruna STIP Panik saat Korban Tumbang, Polisi: Dia Berusaha Bantu, tapi Fatal

Senior yang Aniaya Taruna STIP Panik saat Korban Tumbang, Polisi: Dia Berusaha Bantu, tapi Fatal

Megapolitan
Pengemis yang Suka Marah-marah Dijenguk Adiknya di RSJ, Disebut Tenang saat Mengobrol

Pengemis yang Suka Marah-marah Dijenguk Adiknya di RSJ, Disebut Tenang saat Mengobrol

Megapolitan
BOY STORY Bawakan Lagu 'Dekat di Hati' Milik RAN dan Joget Pargoy

BOY STORY Bawakan Lagu "Dekat di Hati" Milik RAN dan Joget Pargoy

Megapolitan
Lepas Rindu 'My Day', DAY6 Bawakan 10 Lagu di Saranghaeyo Indonesia 2024

Lepas Rindu "My Day", DAY6 Bawakan 10 Lagu di Saranghaeyo Indonesia 2024

Megapolitan
Jelang Pilkada 2024, 8 Nama Daftar Jadi Calon Wali Kota Bogor Melalui PKB

Jelang Pilkada 2024, 8 Nama Daftar Jadi Calon Wali Kota Bogor Melalui PKB

Megapolitan
Satpol PP Minta Pihak Keluarga Jemput dan Rawat Ibu Pengemis Viral Usai Dirawat di RSJ

Satpol PP Minta Pihak Keluarga Jemput dan Rawat Ibu Pengemis Viral Usai Dirawat di RSJ

Megapolitan
Mulai Hari Ini, KPU DKI Jakarta Buka Pendaftaran Cagub Independen

Mulai Hari Ini, KPU DKI Jakarta Buka Pendaftaran Cagub Independen

Megapolitan
Kala Senioritas dan Arogansi Hilangkan Nyawa Taruna STIP...

Kala Senioritas dan Arogansi Hilangkan Nyawa Taruna STIP...

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Kebengisan Pembunuh Wanita Dalam Koper | Kronologi Meninggalnya Siswa STIP yang Dianiaya Senior

[POPULER JABODETABEK] Kebengisan Pembunuh Wanita Dalam Koper | Kronologi Meninggalnya Siswa STIP yang Dianiaya Senior

Megapolitan
Daftar 73 SD/MI Gratis di Tangerang dan Cara Daftarnya

Daftar 73 SD/MI Gratis di Tangerang dan Cara Daftarnya

Megapolitan
Taruna STIP Tewas Dianiaya, Polisi Ungkap Pemukulan Senior ke Junior Jadi Tradisi 'Penindakan'

Taruna STIP Tewas Dianiaya, Polisi Ungkap Pemukulan Senior ke Junior Jadi Tradisi "Penindakan"

Megapolitan
Empat Taruna STIP yang Diduga Saksikan Pelaku Aniaya Junior Tak Ikut Ditetapkan Tersangka

Empat Taruna STIP yang Diduga Saksikan Pelaku Aniaya Junior Tak Ikut Ditetapkan Tersangka

Megapolitan
Motif Pelaku Aniaya Taruna STIP hingga Tewas: Senioritas dan Arogansi

Motif Pelaku Aniaya Taruna STIP hingga Tewas: Senioritas dan Arogansi

Megapolitan
Penyebab Utama Tewasnya Taruna STIP Bukan Pemukulan, tapi Ditutup Jalur Pernapasannya oleh Pelaku

Penyebab Utama Tewasnya Taruna STIP Bukan Pemukulan, tapi Ditutup Jalur Pernapasannya oleh Pelaku

Megapolitan
Polisi Tetapkan Tersangka Tunggal dalam Kasus Tewasnya Taruna STIP Jakarta

Polisi Tetapkan Tersangka Tunggal dalam Kasus Tewasnya Taruna STIP Jakarta

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com