Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bongkar JPO Bundaran HI, Jalan MH Thamrin Akan Ditutup

Kompas.com - 29/07/2018, 20:39 WIB
Stanly Ravel,
Erlangga Djumena

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Mulai Senin (30/7/2018) pukul 21.00 WIB jalan MH Thamrin akan ditutup sementara sehubungan dengan proses pembongkaran jembatan penyeberangan orang (JPO) di Bundaran HI yang akan dilakukan oleh PT MRT Jakarta.

Penutupan jalan akan diberlakukan dalam dua sesi, seiring dengan proses pengerjan pelepasan tangga JPO yang ada di sisi barat dan timur.

"Sisi barat jalan MH Thamrin akan ditutup sementara dari pukul 21.00 WIb - 01.00 WIB saat proses pelepasan tangga dekat Plaza Indonesia," ujar Corporate Secretary Division Head PT MRT Jakarta Tubagus Hikmatullah, dalam siaran resminya, Minggu (29/7/2018).

Setelah selesai di sisi barat, pengerjaan akan geser ke timur tepatnya dekat Hotel Pullman. Di sisi ini pun akan kembali diberlakukan penutupan sementara dari pukul 01.00-06.00 WIB.

Baca juga: Senin Malam, JPO Bundaran HI Tinggal Kenangan

"Jalan akan kembali dibuka 31 Juli pada pukul 06.00 WIB, rencana manajrmen rekayasa lalu lintas juga sudah disiapkan selama pengerjaan berlangsung," ucapnya.

Rekayasa lalu lintas penutupan sisi barat, pada pukul 21.00-01.00 WIB:

- Lalu lintas dari sisi selatan Sudirman masyarakat yang akan melintas area Bundaran Hi menuju Minas dialihkan ke Imam Bonjol.

- Dari arah utara, masyarakat masih bisa melintas Bunderan HI menuju Sudirman hingga pukul 01.00 WIB pada lajur paling kiri.

Rekayasa lalu lintas penutupan sisi timur dari pukul 01.00-06.00 WIB ;

- Dari arah utara, masyarakat yang akan melintas ke Bunderan HI menuju Sudirman bisa beralih melalui KH Wahid Hasyim atau Jalan Sunda.

- Bagi yang beraktifitas di Gedung Kedutaan Besar Perancis, gedung Sinarmas, Bank Permata, Gedung Oil Center, dapat melalui jalan MT Thamrin dengan panduan petugas kontraktor MRT Jakarta.

- Jalan dibuka kebali pukul 06.00 WIB.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

TikToker Galihloss Akui Bikin Konten Penistaan Agama untuk Hiburan

TikToker Galihloss Akui Bikin Konten Penistaan Agama untuk Hiburan

Megapolitan
Polisi Sita Senpi dan Alat Bantu Seks dari Pria yang Cekoki Remaja hingga Tewas

Polisi Sita Senpi dan Alat Bantu Seks dari Pria yang Cekoki Remaja hingga Tewas

Megapolitan
Kebakaran Agen Gas dan Air di Cinere Depok, Empat Ruangan Hangus

Kebakaran Agen Gas dan Air di Cinere Depok, Empat Ruangan Hangus

Megapolitan
Polisi Tangkap Empat Pebisnis Judi 'Online' di Depok yang Jual Koin Slot lewat 'Live Streaming'

Polisi Tangkap Empat Pebisnis Judi "Online" di Depok yang Jual Koin Slot lewat "Live Streaming"

Megapolitan
Punya Penjaringan Sendiri, PDI-P Belum Jawab Ajakan PAN Usung Dedie Rachim di Pilkada Bogor

Punya Penjaringan Sendiri, PDI-P Belum Jawab Ajakan PAN Usung Dedie Rachim di Pilkada Bogor

Megapolitan
Begini Tampang Dua Pria yang Cekoki Remaja 16 Tahun Pakai Narkoba hingga Tewas

Begini Tampang Dua Pria yang Cekoki Remaja 16 Tahun Pakai Narkoba hingga Tewas

Megapolitan
Kelurahan di DKJ Dapat Kucuran Anggaran 5 Persen dari APBD, Sosialisasi Mulai Mei 2024

Kelurahan di DKJ Dapat Kucuran Anggaran 5 Persen dari APBD, Sosialisasi Mulai Mei 2024

Megapolitan
Diprotes Warga karena Penonaktifan NIK, Petugas: Banyak Program Pemprov DKI Tak Berjalan Mulus karena Tak Tertib

Diprotes Warga karena Penonaktifan NIK, Petugas: Banyak Program Pemprov DKI Tak Berjalan Mulus karena Tak Tertib

Megapolitan
Dua Rumah Kebakaran di Kalideres, Satu Orang Tewas

Dua Rumah Kebakaran di Kalideres, Satu Orang Tewas

Megapolitan
Curhat Pedagang Bawang Merah Kehilangan Pembeli Gara-gara Harga Naik Dua Kali Lipat

Curhat Pedagang Bawang Merah Kehilangan Pembeli Gara-gara Harga Naik Dua Kali Lipat

Megapolitan
PAN Ajak PDI-P Ikut Usung Dedie Rachim Jadi Calon Wali Kota Bogor

PAN Ajak PDI-P Ikut Usung Dedie Rachim Jadi Calon Wali Kota Bogor

Megapolitan
Kelakar Chandrika Chika Saat Dibawa ke BNN Lido: Mau ke Mal, Ada Cinta di Sana...

Kelakar Chandrika Chika Saat Dibawa ke BNN Lido: Mau ke Mal, Ada Cinta di Sana...

Megapolitan
Pemilik Toko Gas di Depok Tewas dalam Kebakaran, Saksi: Langsung Meledak, Enggak Tertolong Lagi

Pemilik Toko Gas di Depok Tewas dalam Kebakaran, Saksi: Langsung Meledak, Enggak Tertolong Lagi

Megapolitan
Sowan ke Markas PDI-P Kota Bogor, PAN Ajak Berkoalisi di Pilkada 2024

Sowan ke Markas PDI-P Kota Bogor, PAN Ajak Berkoalisi di Pilkada 2024

Megapolitan
Penjelasan Pemprov DKI Soal Anggaran Restorasi Rumah Dinas Gubernur DKI yang Capai Rp 22 Miliar

Penjelasan Pemprov DKI Soal Anggaran Restorasi Rumah Dinas Gubernur DKI yang Capai Rp 22 Miliar

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com