Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Satu Mobil Mogok di Tengah Banjir Underpass Tol JORR Kalimalang

Kompas.com - 25/02/2020, 12:25 WIB
Cynthia Lova,
Sandro Gatra

Tim Redaksi

BEKASI, KOMPAS.com - Hujan yang mengguyur Jabodetabek sejak Minggu (24/2/2020) malam hingga Senin (25/2/2020) pagi, menyebabkan sejumlah kawasan di Bekasi terendam banjir.

Salah satu yang terendam banjir, yakni Underpass Tol JORR Kalimalang.

Pantauan Kompas.com, banjir di Underpass Tol JORR Kalimalang setinggi semeter.

Di tengah banjir tampak ada satu mobil Nissan Grand Livina bewarna abu-abu.

Baca juga: Underpass Tol JORR Kalimalang Banjir, Akses Terputus

Mobil itu mogok ketika hendak melintas di underpass Tol JORR Kalimalang.

Mobil itu tampak masih dibiarkan menyala. Sebab beberapa kali lampu dan bunyi alarm mobil menyala. Sementara, pemilik mobil itu tidak diketahui keberadaannya.

Salah satu warga Cawang, Cipta (28) mengatakan, mobil itu sudah ada di tengah banjir sejak pukul 06.00 WIB.

"Ini pas saya mau berangkat kerja sampai sekarang masih ada, ya sekitar jam 06.00 WIB," ucap Cipta di lokasi.

Baca juga: Ditanya soal Banjir Berkali-kali Terjadi di Jakarta, Ini Jawaban Anies

Cipta mengatakan, mobil itu terjebak banjir lantaran memaksa melintasi banjir di underpass tersebut.

"Tidak tahu kemana pemiliknya, nyala terus kan mobilnya. Tadi maksa kali dia lewat terus, pas diputer, eh mati mobilnya, ya udah kejebak deh," ucap Cipta.

Pegawai RSUD Bekasi itu mengatakan, banjir di sejumlah lokasi menyebabkan dirinya terlambat bekerja.

Untuk mengakses jalan ke Bekasi, Cipta mengaku kesulitan lantaran banjir di sejumlah titik jalan.

"Saya dari Cawang ke Kalimalang banjir, lalu saya lewat underpass juga banjir. Kemudian mau motong jalan susah juga pada macet begini," tutur dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Guling yang Dicuri Maling di Cinere Usianya Sudah Belasan Tahun

Guling yang Dicuri Maling di Cinere Usianya Sudah Belasan Tahun

Megapolitan
Khawatir Rumahnya Diambil Pemerintah, Banyak Warga Tanah Tinggi Tak Ikut Program 'Bebenah Kampung'

Khawatir Rumahnya Diambil Pemerintah, Banyak Warga Tanah Tinggi Tak Ikut Program "Bebenah Kampung"

Megapolitan
Anggota Polresta Manado Tembak Kepalanya Pakai Senpi, Peluru Tembus dari Pelipis Kanan ke Kiri

Anggota Polresta Manado Tembak Kepalanya Pakai Senpi, Peluru Tembus dari Pelipis Kanan ke Kiri

Megapolitan
Maling Guling Beraksi di Cinere, Korban: Lucu, Kenapa Enggak Sekalian Kasurnya!

Maling Guling Beraksi di Cinere, Korban: Lucu, Kenapa Enggak Sekalian Kasurnya!

Megapolitan
Kronologi Pengendara Moge Tewas Terlindas Truk Trailer di Plumpang

Kronologi Pengendara Moge Tewas Terlindas Truk Trailer di Plumpang

Megapolitan
Mayat Bayi di Tanah Abang, Diduga Dibuang Ayah Kandungnya

Mayat Bayi di Tanah Abang, Diduga Dibuang Ayah Kandungnya

Megapolitan
2 Pria Rampok Taksi 'Online' di Kembangan untuk Bayar Pinjol

2 Pria Rampok Taksi "Online" di Kembangan untuk Bayar Pinjol

Megapolitan
Heru Budi: Jakarta Bisa Benahi Tata Kota jika Pemerintahan Pindah ke IKN

Heru Budi: Jakarta Bisa Benahi Tata Kota jika Pemerintahan Pindah ke IKN

Megapolitan
Polda Metro Jadwalkan Pemeriksaan Pendeta Gilbert Lumoindong Terkait Dugaan Penistaan Agama

Polda Metro Jadwalkan Pemeriksaan Pendeta Gilbert Lumoindong Terkait Dugaan Penistaan Agama

Megapolitan
Prabowo-Gibran Belum Dilantik, Pedagang Pigura: Belum Berani Jual, Presidennya Masih Jokowi

Prabowo-Gibran Belum Dilantik, Pedagang Pigura: Belum Berani Jual, Presidennya Masih Jokowi

Megapolitan
Anggota Polresta Manado Tembak Kepalanya Sendiri Pakai Senpi

Anggota Polresta Manado Tembak Kepalanya Sendiri Pakai Senpi

Megapolitan
2 Pria Rampok Taksi Online di Jakbar, Leher Sopir Dijerat dan Ditusuk

2 Pria Rampok Taksi Online di Jakbar, Leher Sopir Dijerat dan Ditusuk

Megapolitan
Polisi Periksa Kejiwaan Orangtua yang Buang Bayi ke KBB Tanah Abang

Polisi Periksa Kejiwaan Orangtua yang Buang Bayi ke KBB Tanah Abang

Megapolitan
Golkar Buka Peluang Lanjutkan Koalisi Indonesia Maju pada Pilkada DKI 2024

Golkar Buka Peluang Lanjutkan Koalisi Indonesia Maju pada Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Di Tanah Tinggi Hampir Mustahil Menyuruh Anak Tidur Pukul 10 Malam untuk Cegah Tawuran

Di Tanah Tinggi Hampir Mustahil Menyuruh Anak Tidur Pukul 10 Malam untuk Cegah Tawuran

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com