Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Kendaraan Umum yang Lewat Stasiun Gambir

Kompas.com - 27/10/2023, 05:00 WIB
Tari Oktaviani

Penulis

KOMPAS.com - Stasiun Gambir merupakan salah satu stasiun kereta di Jakarta yang menjadi tempat keberangkatan dan kepulangan kereta jarak jauh.

Meski satu jalur dengan rute kereta commuter line, namun sayangnya tidak ada kereta commuter line yang terintegrasi langsung dengan Stasiun Gambir.

Oleh karena itu bila ingin menuju Stasiun Gambir atau pulang dari Stasiun Gambir maka harus menyambung dengan berbagai transportasi umum lainnya.

Adapun berikut ini sejumlah transportasi umum yang melewati Stasiun Gambir.

DAMRI Gambir-Bandara Soekarno Hatta

Rute: Stasiun Gambir Jakarta Pusat - Pasar Baru - Jalan Garuda Kemayoran - Pekan Raya Jakarta Kemayoran - Masuk Pintu Tol Kemayoran - Tol Ancol - Tol Bandara - Bandara Soekarno Hatta

 

Bus Wisata BW10

Rute: Irti Monas - Gambir 2 - Gambir 1 - Juanda Istiqlal - Monas 1 - Monas 2 - Monas 3 -Irti Monas

Transjakarta Koridor 2 (Pulo Gadung - Monas)

Rute: Monas - Balai Kota - Gambir 2 - Kwitang - Senen - Galur - Rawa Selatan - Pasar Cempaka Putih - Cempaka Tengah - RS Islam - Cempaka Timur - Pedongkelan - ASMI - Pulo Mas - Bermis - Pulo Gadung 1

Transjakarta Koridor 6H (Senen - Lebak Bulus)

Rute: Terminal Senen - Simpang Stasiun Senen - Senen Sentral - Wahidin 2 - Taman Wahidin - SMA Budi Utomo - Kantor Pos Lapangan Banteng - Lapangan Banteng 1 - Pejambon - Seberang Stasiun Gambir - Galeri Nasional - Tugu Tani 1 - Tugu Tani 2 - Seberang Kanisius -Taman Ismail Marzuki - ABA - PTUN Jakarta - Stasiun Cikini Timur - Stasiun Cikini Barat - DPD Golkar - RSIA Bunda - Pintu Air Menteng - Taman Menteng 1 - Menteng 2 - Flyover Setiabudi -Setiabudi Utara Aini - Kuningan Madya - Karet Kuningan - GOR Sumantri -Departemen Kesehatan - Patra Kuningan - Kuningan Timur - Mampang Prapatan - Duren Tiga - Imigrasi - Warung Jati - Buncit Indah - Pejaten - Jati Padang - SMK 57 - RSUD Pasar Minggu - Ampera 2 - Poins Square - Lebak Bulus

Transjakarta Koridor 1P (Senen - Blok M)

Rute: Blok M - Taman Mataram - Bundaran Senayan 2 - FX Sudirman - GBK 2 - GBK pintu 7 - Benhil 3 - Karet Sudirman 2 - Karet Sudirman 3 - Grand Sahid - Menara Astra - Dukuh Atas 4 - Stasiun Sudirman - Tosari 2 - Plaza Indonesia - MH Thamrin - Menara Thamrin - Bank Indonesia 2 - Kementerian Pariwisata - Museum Nasional - Monas 2 - Monas 3 - Gambir 3 - Stasiun Gambir 2 - Istiqlal - Pasar Baru - Kantor Pos Lapangan Banteng - Lapangan Banteng 1 - Lapangan Banteng 2 - Wahidin 1

Baca juga: Daftar Kendaraan Umum yang Lewat Stasiun Manggarai

Transjakarta koridor 2P (Gondangdia - Senen) 

Rute: Masjid Cut Meutia 1 - BRI Menteng - Kanisius - Telkom Grapari - Gambir 3 - Tugu Tani 1 - Panti Perwira - Atrium 1 - Atrium 2 - RSPAD 1 - RSPAD 3 - Wahidin 1 - Sekolah Penabur Gunung Sahari - Terminal Senen

Mikrotrans JAK 10B (Gandangdia - Cikini via Kramat Raya)

Rute: Gambir 2 Belakang - Tugu Tani 1 - Panti Perwira - Simpang Lima Senen - Jalan Pal Putih - PMI DKI Jakarta - Kramat Sentiong 2 - Kramat Lontar - Jalan Raden Saleh 1 - Puskesmas - RS Cikini - ABA -Stasiun Cikini Timur - Stasiun Cikini Barat

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Proyek LRT Jakarta Rute Velodrome-Manggarai Masuk Tahap Pemasangan Girder

Proyek LRT Jakarta Rute Velodrome-Manggarai Masuk Tahap Pemasangan Girder

Megapolitan
Polisi Sebut Brigadir RAT Bunuh Diri di Mampang saat Sedang Cuti

Polisi Sebut Brigadir RAT Bunuh Diri di Mampang saat Sedang Cuti

Megapolitan
Pemprov DKI Siapkan Stok Blanko KTP untuk Pemilih Pemula Pilgub 2024

Pemprov DKI Siapkan Stok Blanko KTP untuk Pemilih Pemula Pilgub 2024

Megapolitan
Sebelum Tewas, Brigadir RAT Sepekan Tinggal di Jakarta

Sebelum Tewas, Brigadir RAT Sepekan Tinggal di Jakarta

Megapolitan
Partisipasi Pemilih di Jakarta pada Pemilu 2024 Turun Dibandingkan 2019

Partisipasi Pemilih di Jakarta pada Pemilu 2024 Turun Dibandingkan 2019

Megapolitan
Pemerintah DKJ Punya Wewenang Batasi Kendaraan Pribadi di Jakarta, DPRD Minta Dilibatkan

Pemerintah DKJ Punya Wewenang Batasi Kendaraan Pribadi di Jakarta, DPRD Minta Dilibatkan

Megapolitan
Dua Begal di Depok Lakukan Aksinya di Tiga Tempat dalam Sehari

Dua Begal di Depok Lakukan Aksinya di Tiga Tempat dalam Sehari

Megapolitan
Unggah Foto Gelas Starbucks Tutupi Kabah Saat Umrah, Zita Anjani: Saya Berniat Mancing Obrolan...

Unggah Foto Gelas Starbucks Tutupi Kabah Saat Umrah, Zita Anjani: Saya Berniat Mancing Obrolan...

Megapolitan
Jenazah Brigadir RAT Belum Diotopsi, Polisi Tunggu Keputusan Keluarga

Jenazah Brigadir RAT Belum Diotopsi, Polisi Tunggu Keputusan Keluarga

Megapolitan
Keluarga Brigadir RAT yang Meninggal Bunuh Diri Tiba di RS Polri Kramat Jati

Keluarga Brigadir RAT yang Meninggal Bunuh Diri Tiba di RS Polri Kramat Jati

Megapolitan
Dua Begal yang Bacok Korban di Depok Incar Anak Sekolah

Dua Begal yang Bacok Korban di Depok Incar Anak Sekolah

Megapolitan
Pemprov DKI Disarankan Ambil Alih Pengelolaan JIS, TIM, dan Velodrome dari Jakpro

Pemprov DKI Disarankan Ambil Alih Pengelolaan JIS, TIM, dan Velodrome dari Jakpro

Megapolitan
Jenazah Brigadir RAT Diotopsi di RS Polri Sebelum Dibawa Keluarga ke Manado

Jenazah Brigadir RAT Diotopsi di RS Polri Sebelum Dibawa Keluarga ke Manado

Megapolitan
Kasus Kriminal di Depok Naik, dari Pencurian Guling hingga Bocah SMP Dibegal

Kasus Kriminal di Depok Naik, dari Pencurian Guling hingga Bocah SMP Dibegal

Megapolitan
Pemprov DKI Bakal Bangun 2 SPKL Tahun Ini, Salah Satunya di Balai Kota

Pemprov DKI Bakal Bangun 2 SPKL Tahun Ini, Salah Satunya di Balai Kota

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com