Salin Artikel

Nekatnya 2 Karyawan di Cipayung, Curi Ponsel dan Motor Bos Sendiri lalu Kabur ke Purwakarta

Keduanya kedapatan mencuri tiga telepon seluler (ponsel) dan dua sepeda motor milik AJB.

Kronologi pencurian

Kapolsek Cipayung Kompol I Gusti Ketut Sunawa mengatakan, RDB dan MA melakukan pencurian pada 22 Oktober 2023 lalu.

Mereka melancarkan aksinya saat AJB sedang tidak berada di depot tempat air isi ulang.

"Para pelaku merupakan karyawan di depot air selama tiga bulan, sehingga mereka bisa mengetahui situasi TKP dan dengan mudah beraksi," kata Gusti di Jakarta Timur, Jumat (1/12/2023).

Usai mencuri barang-barang milik bosnya, RDB dan MA melarikan diri membawa hasil kejahatan ke Purwakarta, Jawa Barat.

Kemudian, keduanya juga mengganti nomor handphone mereka untuk menghilangkan jejak.

Korban melapor

Lantaran kehilangan ponsel dan motor, AJB memeriksa rekaman CCTV yang dijaga para pelaku.

Dalam rekaman CCTV itu, RDB dan MA kedapatan mencuri sehingga AJB melaporkan perbuatan keduanya ke polisi.

"Dari kejadian tersebut, korban melapor ke polisi dan rekaman CCTV yang diambil dari toko korban dipelajari oleh polisi," ucap Gusti.

Setelah mendapat laporan, Jajaran Unit Reserse Kriminal (Reskrim) Polsek Cipayung melakukan identifikasi kedua pelaku dengan menggunakan rekaman CCTV dari depot air yang menyorot kejadian.

"Penangkapan dilakukan saat penyidik mengetahui alamat kontak pelaku dari ponsel yang digunakan. Saat itu mereka ada di wilayah Plered, Purwakarta, Jawa Barat," ujarnya.

Namun, saat kedua pelaku diamankan, barang curian yang tersisa hanya berupa satu unit ponsel. Sementara itu, dua ponsel dan dua unit sepeda motor sudah dijual kedua pelaku.

Gusti menuturkan, dari hasil pemeriksaan kedua pelaku mengaku menjual dua unit sepeda motor serta dua ponsel milik AJB dan hasilnya dibagi untuk kebutuhan hidup.

"Untuk barang lainnya masih dalam penyelidikan. Kedua pelaku disangkakan Pasal 363 KUHP tentang pencurian dengan pemberatan. Ancaman hukuman tujuh tahun penjara," tuturnya.

(Penulis: Bima Putra (TribunJakarta.com), Joy Andre | Editor: Satrio Sarwo Trengginas (TribunJakarta.com), Akhdi Martin Pratama, Nursita Sari)

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/12/01/23030511/nekatnya-2-karyawan-di-cipayung-curi-ponsel-dan-motor-bos-sendiri-lalu

Terkini Lainnya

[POPULER JABODETABEK] Kapolri Beri Hadiah Casis Bintara yang Dibegal dengan Diterima Jadi Polisi | Kilas Balik Kronologi Pembunuhan Vina Cirebon

[POPULER JABODETABEK] Kapolri Beri Hadiah Casis Bintara yang Dibegal dengan Diterima Jadi Polisi | Kilas Balik Kronologi Pembunuhan Vina Cirebon

Megapolitan
Berkoordinasi dengan Polda Jabar, Polda Metro Jaya Bantu Buru 3 DPO Pembunuh Vina

Berkoordinasi dengan Polda Jabar, Polda Metro Jaya Bantu Buru 3 DPO Pembunuh Vina

Megapolitan
Pria di Kali Sodong Dibunuh 'Debt Collector' Gadungan karena Tolak Serahkan Motor

Pria di Kali Sodong Dibunuh "Debt Collector" Gadungan karena Tolak Serahkan Motor

Megapolitan
KPU DKI Verifikasi Dokumen Dukungan Bacagub Independen Dharma Pongrekun hingga 29 Mei

KPU DKI Verifikasi Dokumen Dukungan Bacagub Independen Dharma Pongrekun hingga 29 Mei

Megapolitan
PPK GBK Ungkap Riwayat Kepemilikan Tanah Tempat Berdirinya Hotel Sultan

PPK GBK Ungkap Riwayat Kepemilikan Tanah Tempat Berdirinya Hotel Sultan

Megapolitan
Perubahan Jadwal KRL, Transjakarta, MRT, dan LRT Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta 19 Mei

Perubahan Jadwal KRL, Transjakarta, MRT, dan LRT Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta 19 Mei

Megapolitan
Epy Kusnandar Isap Ganja di Atas Pohon pada Waktu Subuh

Epy Kusnandar Isap Ganja di Atas Pohon pada Waktu Subuh

Megapolitan
'Bullying' Siswi SMP di Bogor Diduga karena Rebutan Cowok

"Bullying" Siswi SMP di Bogor Diduga karena Rebutan Cowok

Megapolitan
KDRT dan Terlibat Kasus Penistaan Agama, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan

KDRT dan Terlibat Kasus Penistaan Agama, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan

Megapolitan
Mayat di Kali Sodong Ternyata Korban Perampokan dan Pembunuhan, Polisi Tangkap Pelakunya

Mayat di Kali Sodong Ternyata Korban Perampokan dan Pembunuhan, Polisi Tangkap Pelakunya

Megapolitan
Ini Rekayasa Lalu Lintas di Bundaran HI Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta pada 19 Mei

Ini Rekayasa Lalu Lintas di Bundaran HI Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta pada 19 Mei

Megapolitan
Epy Kusnandar Direhabilitasi sedangkan Yogi Gamblez Ditahan, Ini Alasan Polisi

Epy Kusnandar Direhabilitasi sedangkan Yogi Gamblez Ditahan, Ini Alasan Polisi

Megapolitan
Sidang Konflik Lahan, Hakim Periksa Langsung Objek Perkara di Hotel Sultan

Sidang Konflik Lahan, Hakim Periksa Langsung Objek Perkara di Hotel Sultan

Megapolitan
Dishub DKI Imbau Pengelola Minimarket Ajukan Izin Perparkiran

Dishub DKI Imbau Pengelola Minimarket Ajukan Izin Perparkiran

Megapolitan
Polres Bogor Buat Aplikasi 'SKCK Goes To School' untuk Cegah Kenakalan Remaja, Apa Isinya?

Polres Bogor Buat Aplikasi "SKCK Goes To School" untuk Cegah Kenakalan Remaja, Apa Isinya?

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke