Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Anies: Katanya Bangun Kampung Deret, Ternyata Berderet-deret Digusur

Kompas.com - 15/01/2017, 14:52 WIB
Kahfi Dirga Cahya

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Monte, warga Jalan Cipinang Jagal, Jakarta Timur, meminta calon gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan tak menggusur permukiman yang terletak di bantaran kali, Minggu (15/1/2017).

Dia mengatakan bahwa masyarakat di permukimannya merupakan miskin dan terbelakang.

Selain itu, Monte bercerita banyak memiliki saudara di Kampung Pulo dan Bukit Duri. Mereka, kata Monte, menjadi korban penggusuran.

"Jangan nanti kalau jadi gubernur, bapak gusur kami. Kalau digusur, namanya diusir. Jangan seperti gubernur yang sudah-sudah," kata Monte kepada Anies di Jakarta, Minggu.

Sementara itu, Anies mengaku berkomitmen untuk tidak menggusur. Dia mengingatkan kembali masyarakat soal ucapan dia dalam debat perdana Pilkada DKI Jakarta 2017 pada Jumat (13/1/2017) lalu.

Pada kesempatan itu, Anies mengatakan bahwa dia akan melakukan peremajaan dengan membangun kembali, merapihkan hingga dibuat nyaman dan sehat.

Dia menyinggung salah seorang gubernur lima tahun lalu yang berjanji tak menggusur dan membuat kampung deret.

Rencana kampung deret itu dilontarkan oleh Joko Widodo saat mencalonkan diri sebagai gubernur DKI Jakarta pada Pilkada DKI Jakarta 2012.

"Katanya mau bangun kampung deret, ternyata berderet-deret digusur," kata Anies.

Anies berjanji bahwa bukan menghilangkan orang miskin, tapi kemiskinan. Dia optimistis rencana itu akan terwujud bila dipercaya memimpin Jakarta periode 2017-2022.

Kompas TV 3 Pasangan Cagub Adu Program Bidang Sosial Ekonomi
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Terbentur Anggaran, Angkot Reguler di Jakut Belum Bisa Gabung JakLingko

Terbentur Anggaran, Angkot Reguler di Jakut Belum Bisa Gabung JakLingko

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Minggu 26 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Minggu 26 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Cerah Berawan

Megapolitan
Banjir Rendam Sejumlah Titik di Jakarta Imbas Luapan Kali Ciliwung

Banjir Rendam Sejumlah Titik di Jakarta Imbas Luapan Kali Ciliwung

Megapolitan
1 dari 2 Tersangka Penipuan Jual Beli Mobil Bekas Taksi 'Deka Reset' Ditangkap

1 dari 2 Tersangka Penipuan Jual Beli Mobil Bekas Taksi "Deka Reset" Ditangkap

Megapolitan
'Mayor' Terpilih Jadi Maskot Pilkada DKI Jakarta 2024

"Mayor" Terpilih Jadi Maskot Pilkada DKI Jakarta 2024

Megapolitan
Rute Transjakarta BW9 Kota Tua-PIK

Rute Transjakarta BW9 Kota Tua-PIK

Megapolitan
Gerombolan Kambing Lepas dan Bikin Macet JLNT Casablanca Jaksel

Gerombolan Kambing Lepas dan Bikin Macet JLNT Casablanca Jaksel

Megapolitan
Harum Idul Adha Mulai Tercium, Banyak Warga Datangi Lapak Hewan Kurban di Depok

Harum Idul Adha Mulai Tercium, Banyak Warga Datangi Lapak Hewan Kurban di Depok

Megapolitan
Seorang Satpam Apartemen di Bekasi Dianiaya Orang Tak Dikenal

Seorang Satpam Apartemen di Bekasi Dianiaya Orang Tak Dikenal

Megapolitan
Banjir Akibat Luapan Kali Ciliwung, 17 Keluarga Mengungsi di Masjid dan Kantor Kelurahan

Banjir Akibat Luapan Kali Ciliwung, 17 Keluarga Mengungsi di Masjid dan Kantor Kelurahan

Megapolitan
39 RT di Jakarta Masih Terendam Banjir Sore Ini, Imbas Luapan Kali Ciliwung

39 RT di Jakarta Masih Terendam Banjir Sore Ini, Imbas Luapan Kali Ciliwung

Megapolitan
Ditemukan Kecurangan Pengisian Elpiji 3 Kg di Jabodetabek, Kerugiannya Rp 1,7 M

Ditemukan Kecurangan Pengisian Elpiji 3 Kg di Jabodetabek, Kerugiannya Rp 1,7 M

Megapolitan
Korban Penipuan 'Deka Reset' 45 Orang, Kerugian Capai Rp 3 Miliar

Korban Penipuan "Deka Reset" 45 Orang, Kerugian Capai Rp 3 Miliar

Megapolitan
3.772 Kendaraan di DKI Ditilang karena Lawan Arah, Pengamat : Terkesan Ada Pembiaran

3.772 Kendaraan di DKI Ditilang karena Lawan Arah, Pengamat : Terkesan Ada Pembiaran

Megapolitan
Polisi Tangkap Pelaku Kecelakaan Beruntun di Jalan Kartini Depok

Polisi Tangkap Pelaku Kecelakaan Beruntun di Jalan Kartini Depok

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com