Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Saat Heru Budi Tata Kembali Monas Setelah Tertunda pada Era Anies...

Kompas.com - 12/04/2023, 07:35 WIB
Muhammad Isa Bustomi,
Ihsanuddin

Tim Redaksi

Afan mengatakan, anggaran untuk revitalisasi kawasan Monas itu merupakan gabungan dari Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) dan Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN).

"Kita kolaborasi ada dari APBD ada dari APBN. Ada dari penyelesaian sanksi kewajiban dan lain-lain," ucap Afan.

Salah satu yang akan dilakukan dalam revitalisasi kawasan Monas itu yakni menanam pohon dan menata median jalan di kawasan cagar budaya itu.

Selain itu, parkir kendaraan IRTI juga disebut akan direlokasi sementara selama Monas direvitalisasi.

Tempat parkir kendaraan mobil dan motor itu nantinya akan direlokasi ke Stasiun Gambir, Jakarta Pusat.

"Iya betul (direlokasi). Untuk semua fasilitas itu sudah kita siapkan untuk mitigasinya, kalau untuk parkir (dipindah) ke (Stasiun) Gambir," kata Afan.

Asistensi tim pemugaran

Afan menambahkan, pemprov DKI juga akan membuat amphiteater pada bagian tengah kawasan Monas dengan menyerupai terasering berundak-undak dari rumput.

"Di area tengah itu kita siapkan amphitheater. Jadi menanti kayak terasering berundak-undak tapi ini bahannya kita tetap kasi yang natural yakni rumput, jadi orang bisa duduk di rumput, memandang monas, lalu di monas kita siapkan juga nanti ada video mapping," kata Afan.

Afan mengemukakan bahwa akan ada tim pemugaran yang melakukan asistensi dalam proses revitalisasi Monas.

Asistensi dilakukan karena peremajaan dilakukan pada cagar budaya, sehingga dinilai harus hati-hati.

"Untuk cagar budaya, kita kan pasti kita selalu diasistensi tim pemugaran, karena tidak mungkin kita lepas dari situ," ujar Afan.

Baca juga: Pemprov DKI Bakal Dapat Asistensi Tim Pemugaran Saat Revitalisasi Monas

Afan juga menjelaskan alasan revitalisasi baru dilanjutkan kembali pada pertengahan tahun 2023 ini setelah sebelumnya tertunda di era Anies Baswedan.

Ia memaparkan bahwa proses revitalisasi Monas baru dilakukan karena selama ini Pemprov DKI Jakarta fokus menangani persoalan lain di Ibu Kota, salah satunya banjir.

"Kenapa baru dilakukan sekarang (revitalisasi) karena kita kan selesaikan satu per satu yang prioritas. Kemarin kan sodetan. Pak Gubernur punya prioritas itu. Kemarin prioritas yang banjir, " ucap Afan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

PKS-Golkar-Nasdem Masih Terbuka ke Parpol Lain untuk Berkoalisi di Pilkada Depok 2024

PKS-Golkar-Nasdem Masih Terbuka ke Parpol Lain untuk Berkoalisi di Pilkada Depok 2024

Megapolitan
Dukung Penertiban Jukir Liar, Pegawai Minimarket: Kadang Mereka Suka Resek!

Dukung Penertiban Jukir Liar, Pegawai Minimarket: Kadang Mereka Suka Resek!

Megapolitan
Diduga Mengantuk, Sopir Angkot di Bogor Tabrak Pengendara Sepeda Motor hingga Tewas

Diduga Mengantuk, Sopir Angkot di Bogor Tabrak Pengendara Sepeda Motor hingga Tewas

Megapolitan
Pengendara Motor Tewas Usai Ditabrak Angkot di Bogor

Pengendara Motor Tewas Usai Ditabrak Angkot di Bogor

Megapolitan
Soal Jakarta Tak Lagi Jadi Ibu Kota, Ahok : Harusnya Tidak Ada Pengangguran

Soal Jakarta Tak Lagi Jadi Ibu Kota, Ahok : Harusnya Tidak Ada Pengangguran

Megapolitan
Keterlibatan 3 Tersangka Baru Kasus Tewasnya Taruna STIP, dari Panggil Korban sampai 'Kompori' Tegar untuk Memukul

Keterlibatan 3 Tersangka Baru Kasus Tewasnya Taruna STIP, dari Panggil Korban sampai "Kompori" Tegar untuk Memukul

Megapolitan
Puncak Kasus DBD Terjadi April 2024, 57 Pasien Dirawat di RSUD Tamansari

Puncak Kasus DBD Terjadi April 2024, 57 Pasien Dirawat di RSUD Tamansari

Megapolitan
Ahok : Buat Tinggal di Jakarta, Gaji Ideal Warga Rp 5 Juta

Ahok : Buat Tinggal di Jakarta, Gaji Ideal Warga Rp 5 Juta

Megapolitan
Ahok: Saya Mendorong Siapa Pun yang Jadi Gubernur Jakarta Harus Serahkan Nomor HP Pribadi ke Warga

Ahok: Saya Mendorong Siapa Pun yang Jadi Gubernur Jakarta Harus Serahkan Nomor HP Pribadi ke Warga

Megapolitan
Susul PKS dan Golkar, Partai Nasdem Gabung Koalisi Usung Imam-Ririn di Pilkada Depok 2024

Susul PKS dan Golkar, Partai Nasdem Gabung Koalisi Usung Imam-Ririn di Pilkada Depok 2024

Megapolitan
Masih Ada 7 Anak Pasien DBD yang Dirawat di RSUD Tamansari

Masih Ada 7 Anak Pasien DBD yang Dirawat di RSUD Tamansari

Megapolitan
Viral Video Sekelompok Orang yang Diduga Gangster Serang Warga Bogor

Viral Video Sekelompok Orang yang Diduga Gangster Serang Warga Bogor

Megapolitan
PKS dan Golkar Berkoalisi, Dukung Imam Budi-Ririn Farabi Jadi Pasangan di Pilkada Depok

PKS dan Golkar Berkoalisi, Dukung Imam Budi-Ririn Farabi Jadi Pasangan di Pilkada Depok

Megapolitan
Cerita Pinta, Bangun Rumah Singgah demi Selamatkan Ratusan Anak Pejuang Kanker

Cerita Pinta, Bangun Rumah Singgah demi Selamatkan Ratusan Anak Pejuang Kanker

Megapolitan
Soal Jakarta Tak Lagi Jadi Ibu Kota, Ahok: Jangan Hanya Jadi Kota Besar, tapi Penduduknya Tidak Kenyang

Soal Jakarta Tak Lagi Jadi Ibu Kota, Ahok: Jangan Hanya Jadi Kota Besar, tapi Penduduknya Tidak Kenyang

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com