Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Truk Pasir Mogok di Pelintasan KA Stasiun Serpong, Sempat Bikin Macet

Kompas.com - 17/02/2024, 20:41 WIB
Firda Janati,
Krisiandi

Tim Redaksi

TANGERANG SELATAN, KOMPAS.com - Sebuah truk bermuatan pasir mengalami mogok di pelintasan kereta api di Stasiun Serpong, Tangerang Selatan.

Kasat Lantas Polres Tangerang Selatan AKP Rokhmatullah mengatakan, peristiwa itu terjadi pada Sabtu (17/2/2024) pukul 16.15 WIB.

"Kami melaksanakan pengaturan rekayasa pengalihan arus lalu lintas di pelintasan kereta api Stasiun Serpong dikarenakan mobil Fuso berisi pasir mogok di tengah pelintasan," kata Rokhmatullah saat dikonfirmasi, Sabtu.

Baca juga: Sopirnya Mengantuk, Truk Kontainer Tabrak Truk Tangki di Tol Tanjung Priok

Saat truk pasir itu masih dalam tahap evakuasi, arus lalu lintas di Stasiun Serpong sempat terganggu.

Begitu pula dengan jadwal kereta rel listrik (KRL) yang mengarah ke Stasiun Cisauk dan Stasiun Rawa Buntu.


"Situasi sempat padat merayap, untuk arah perjalanan kereta rel listrik (KRL) mengarah ke Stasiun Cisauk maupun Rawa Buntu sempat terganggu," kata dia.

Rokhmatullah memastikan perjalanan sudah kembali normal setelah 15 menit proses pemindahan truk dilakukan.

Baca juga: Lokomotif KA Manahan Tabrak Truk di Brebes Dievakuasi, Jalur Kembali Normal

"Saat ini sudah kembali normal," ujar dia.

Sementara untuk penyebabnya, Rokhmatullah menuturkan, truk tersebut mengalami as roda patah.

"Penyebabnya as roda patah. Truknya sudah diderek ke tempat lebih aman, situasi sudah aman dan kondusif," tandasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Pemprov DKI Diminta Bina Juru Parkir Liar agar Punya Pekerjaan Layak

Pemprov DKI Diminta Bina Juru Parkir Liar agar Punya Pekerjaan Layak

Megapolitan
Gerindra Berencana Usung Kader Sendiri di Pilgub DKI 2024

Gerindra Berencana Usung Kader Sendiri di Pilgub DKI 2024

Megapolitan
Munculnya Keraguan di Balik Wacana Pemprov DKI Beri Pekerjaan ke Jukir Liar Minimarket Usai Ditertibkan

Munculnya Keraguan di Balik Wacana Pemprov DKI Beri Pekerjaan ke Jukir Liar Minimarket Usai Ditertibkan

Megapolitan
Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra DKI Minta Maaf

Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra DKI Minta Maaf

Megapolitan
Polda Metro Minta Masyarakat Lapor jika Ada Juru Parkir Memalak

Polda Metro Minta Masyarakat Lapor jika Ada Juru Parkir Memalak

Megapolitan
Polisi Akan Bantu Dishub Tertibkan Juru Parkir Liar di Jakarta

Polisi Akan Bantu Dishub Tertibkan Juru Parkir Liar di Jakarta

Megapolitan
Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra Tetap Akan Usung Kader di Pilkada DKI 2024

Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra Tetap Akan Usung Kader di Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Prabowo Belum Bahas Isu Penambahan Menteri di Kabinetnya

Prabowo Belum Bahas Isu Penambahan Menteri di Kabinetnya

Megapolitan
Berantas Jukir Liar, DPRD Usul Pemprov DKI-Minimarket Kerja Sama

Berantas Jukir Liar, DPRD Usul Pemprov DKI-Minimarket Kerja Sama

Megapolitan
Bulan Depan, Gerindra Akan Umumkan Nama yang Diusung untuk Pilgub DKI

Bulan Depan, Gerindra Akan Umumkan Nama yang Diusung untuk Pilgub DKI

Megapolitan
Tak Tutup Kemungkinan Usung Anies di Pilkada DKI, PDIP: Tergantung Penilaian DPP dan Rekam Jejak

Tak Tutup Kemungkinan Usung Anies di Pilkada DKI, PDIP: Tergantung Penilaian DPP dan Rekam Jejak

Megapolitan
Jukir Liar Akan Ditertibkan lalu Dikasih Pekerjaan, DPRD DKI: Tidak Semudah Itu 'Ferguso'!

Jukir Liar Akan Ditertibkan lalu Dikasih Pekerjaan, DPRD DKI: Tidak Semudah Itu "Ferguso"!

Megapolitan
Gerindra DKI Usul 4 Nama Bacagub Jakarta ke DPP, Ada Ariza Patria dan Rahayu Saraswati

Gerindra DKI Usul 4 Nama Bacagub Jakarta ke DPP, Ada Ariza Patria dan Rahayu Saraswati

Megapolitan
Jangan Seolah Lepas Tangan, Direktur STIP dan BPSDM Diminta Ikut Tanggung Jawab atas Tewasnya Putu

Jangan Seolah Lepas Tangan, Direktur STIP dan BPSDM Diminta Ikut Tanggung Jawab atas Tewasnya Putu

Megapolitan
DPRD DKI: Tidak Ada Anggaran untuk Beri Pekerjaan Eks Jukir Liar Minimarket

DPRD DKI: Tidak Ada Anggaran untuk Beri Pekerjaan Eks Jukir Liar Minimarket

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com