Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pengendara Roda Dua Masih Ragu-ragu Lintasi Jalan MH Thamrin

Kompas.com - 11/01/2018, 09:24 WIB
Setyo Adi Nugroho

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Pemotor mulai melintasi Jalan MH Thamrin-Medan Merdeka Barat, Jakarta Pusat. Berdasarkan pantauan Kompas.com pada Kamis (11/1/2018), belum semua pemotor mengetahui peraturan ini. Sebagian masih ragu-ragu melintasi ruas jalan itu. Beberapa pemotor terlihat bertanya kepada polisi dan petugas Dinas Perhubungan yang berjaga.

"Pak, ini (sepeda motor) sudah boleh (melintas) belum, ya? Boleh lewat enggak, sih?" ucap pengendara sepeda motor yang datang dari arah Medan Merdeka Utara ke Medan Merdeka Barat.

Seorang pengemudi ojek online, Dodi Wahyudi (31), mengatakan, pembatalan pergub pelarangan sepeda motor memudahkannya menaikkan dan menurunkan penumpang. Ia mengatakan, masih banyak pengendara ojek online yang belum tahu bahwa Jalan MH Thamrin dan Medan Merdeka Barat sudah boleh dilalui sepeda motor.

Baca juga: Naik Motor Menyusuri Jalan MH Thamrin hingga Medan Merdeka Barat Tanpa Ditilang

"Bagi saya dan penumpang lebih cepat. Penumpang juga lebih nyaman bisa turun dekat kantornya," ucap Dodi.

Petugas kepolisian tampak berjaga-jaga di beberapa titik jalan. Pembatasan kendaraan roda empat ganjil-genap masih diberlakukan.

Baca juga: Pengendara Motor Waswas Saat Akan Melintasi MH Thamrin

Menindaklanjuti putusan Mahkamah Agung yang membatalkan pergub pelarangan sepeda motor, petugas Dinas Perhubungan mencopot rambu-rambu pelarangan sepeda motor melintas pada Rabu (10/1/2018).

Kompas TV MA membatalkan Pergub soal larangan sepeda motor di Jalan MH Thamrin, Jakarta.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Lokasi dan Jadwal Pencetakan KTP dan KK di Tangerang Selatan

Lokasi dan Jadwal Pencetakan KTP dan KK di Tangerang Selatan

Megapolitan
Kecelakaan di UI, Saksi Sebut Mobil HRV Berkecepatan Tinggi Tabrak Bus Kuning

Kecelakaan di UI, Saksi Sebut Mobil HRV Berkecepatan Tinggi Tabrak Bus Kuning

Megapolitan
Polisi Periksa 10 Saksi Kasus Tewasnya Siswa STIP yang Diduga Dianiaya Senior

Polisi Periksa 10 Saksi Kasus Tewasnya Siswa STIP yang Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Diduga Ngebut, Mobil Tabrak Bikun UI di Hutan Kota

Diduga Ngebut, Mobil Tabrak Bikun UI di Hutan Kota

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Tinggalkan Mayat Korban di Kamar Hotel

Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Tinggalkan Mayat Korban di Kamar Hotel

Megapolitan
Siswa STIP Dianiaya Senior di Sekolah, Diduga Sudah Tewas Saat Dibawa ke Klinik

Siswa STIP Dianiaya Senior di Sekolah, Diduga Sudah Tewas Saat Dibawa ke Klinik

Megapolitan
Terdapat Luka Lebam di Sekitar Ulu Hati Mahasiswa STIP yang Tewas Diduga Dianiaya Senior

Terdapat Luka Lebam di Sekitar Ulu Hati Mahasiswa STIP yang Tewas Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Dokter Belum Visum Jenazah Mahasiswa STIP yang Tewas akibat Diduga Dianiaya Senior

Dokter Belum Visum Jenazah Mahasiswa STIP yang Tewas akibat Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Polisi Pastikan RTH Tubagus Angke Sudah Bersih dari Prostitusi

Polisi Pastikan RTH Tubagus Angke Sudah Bersih dari Prostitusi

Megapolitan
Mahasiswa STIP Tewas Diduga akibat Dianiaya Senior

Mahasiswa STIP Tewas Diduga akibat Dianiaya Senior

Megapolitan
Berbeda Nasib dengan Chandrika Chika, Rio Reifan Tak Akan Dapat Rehabilitasi Narkoba

Berbeda Nasib dengan Chandrika Chika, Rio Reifan Tak Akan Dapat Rehabilitasi Narkoba

Megapolitan
Lansia Korban Hipnotis di Bogor, Emas 1,5 Gram dan Uang Tunai Jutaan Rupiah Raib

Lansia Korban Hipnotis di Bogor, Emas 1,5 Gram dan Uang Tunai Jutaan Rupiah Raib

Megapolitan
Polisi Sebut Keributan Suporter di Stasiun Manggarai Libatkan Jakmania dan Viking

Polisi Sebut Keributan Suporter di Stasiun Manggarai Libatkan Jakmania dan Viking

Megapolitan
Aditya Tak Tahu Koper yang Dibawa Kakaknya Berisi Mayat RM

Aditya Tak Tahu Koper yang Dibawa Kakaknya Berisi Mayat RM

Megapolitan
Kadishub DKI Jakarta Tegaskan Parkir di Minimarket Gratis

Kadishub DKI Jakarta Tegaskan Parkir di Minimarket Gratis

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com