Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wali Kota Klaim Depok Kini Nihil Kasus Aktif Covid-19 akibat Omicron

Kompas.com - 11/01/2022, 17:13 WIB
M Chaerul Halim,
Nursita Sari

Tim Redaksi

DEPOK, KOMPAS.com - Wali Kota Depok Mohammad Idris mengeklaim bahwa saat ini tak ada kasus aktif Covid-19 akibat varian Omicron di wilayahnya.

Idris menjelaskan, dari empat kasus Omicron di Depok, tiga pasien di antaranya dinyatakan sudah sembuh.

"Jadi semua kasusnya ada empat kasus, yang tiga sudah sembuh, sudah selesai," ujar Idris seusai meninjau Tumah Budaya di Depok, Selasa (11/1/2022).

Baca juga: PTM 100 Persen di Bogor, Depok, dan Bekasi Ditunda, Jakarta Jalan Terus

Sementara itu, satu pasien lainnya yang positif Omicron saat ini ada di luar negeri.

"Jadi di Depok saat ini kasusnya sudah 0 Omicron," kata dia.

Idris merinci, dari empat kasus Omicron tersebut, tiga pasien di antaranya merupakan warga ber-KTP Jakarta.

Dari tiga pasien warga Jakarta, dua orang di antaranya berdomisili di Kecamatan Limo.

"Jadi yang ber-KTP Depok itu cuma satu orang, tiga orang lainnya ber-KTP Jakarta," ungkap Idris.

Baca juga: 4 Warganya Positif Omicron, Wakil Wali Kota Tangsel: Kami Akan Perketat Prokes di Tempat Wisata dan Hiburan

Terpisah, Kepala Dinas Kesehatan Kota Depok Mary Liziawaty juga membenarkan bahwa saat ini tak ada kasus Omicron di Depok.

Terkait pasien positif Omicron yang berada di luar negeri, Mary menyatakan bahwa pasien tersebut juga sudah sembuh.

Mary menjelaskan, pasien tersebut merupakan warga Depok yang tinggal dan bekerja di luar negeri.

Saat pulang ke Depok, pasien tersebut dinyatakan positif Covid-19 dan menjalani isolasi di Wisma Atlet.

Beberapa waktu kemudian, pasien tersebut dinyatakan telah negatif Covid-19 dan kembali berangkat ke luar negeri.

Baca juga: Seorang Siswa Terpapar Omicron, PTM 100 Persen di SMAN 71 Jakarta Dihentikan Sementara

Hasil pemeriksaan whole genome sequencing (WGS) pasien tersebut baru keluar setelah pasien sembuh dan kembali ke luar negeri, karena pemeriksaan WGS membutuhkan waktu lebih lama.

Hasil WGS menunjukkan bahwa pasien tersebut terpapar Omicron saat dia positif Covid-19.

"Ternyata setelah dia berangkat baru keluar hasil bahwa terdeteksi Omicron. Praktis sudah tidak ada di Depok. Kita pastikan tidak ada kelurga yang kontak erat dengan yang bersangkutan," ungkap Mary.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

PKS Bakal Gaet Suara Anak Muda untuk Bisa Menang Lagi di Pilkada Depok 2024

PKS Bakal Gaet Suara Anak Muda untuk Bisa Menang Lagi di Pilkada Depok 2024

Megapolitan
Golkar: Elektabilitas Bukan Jadi Indikator Utama untuk Pilih Cagub DKI

Golkar: Elektabilitas Bukan Jadi Indikator Utama untuk Pilih Cagub DKI

Megapolitan
Polisi Periksa 13 Saksi dalam Kasus Anggota Polisi yang Tembak Kepalanya Sendiri

Polisi Periksa 13 Saksi dalam Kasus Anggota Polisi yang Tembak Kepalanya Sendiri

Megapolitan
Nestapa Agus, Tak Dapat Bantuan Pemerintah dan Hanya Andalkan Uang Rp 100.000 untuk Hidup Sebulan

Nestapa Agus, Tak Dapat Bantuan Pemerintah dan Hanya Andalkan Uang Rp 100.000 untuk Hidup Sebulan

Megapolitan
Ogah Bayar Rp 5.000, Preman di Jatinegara Rusak Gerobak Tukang Bubur

Ogah Bayar Rp 5.000, Preman di Jatinegara Rusak Gerobak Tukang Bubur

Megapolitan
Kapolres Jaksel: Brigadir RAT Diduga Bunuh Diri karena Ada Masalah Pribadi

Kapolres Jaksel: Brigadir RAT Diduga Bunuh Diri karena Ada Masalah Pribadi

Megapolitan
Polisi: Mobil Alphard yang Digunakan Brigadir RAT Saat Bunuh Diri Milik Kerabatnya

Polisi: Mobil Alphard yang Digunakan Brigadir RAT Saat Bunuh Diri Milik Kerabatnya

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok: Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok: Siang ini Hujan Ringan

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Warga yang 'Numpang' KTP Jakarta Protes NIK-nya Dinonaktifkan | Polisi Sita Senpi dan Alat Seks dari Pria yang Cekoki Remaja hingga Tewas

[POPULER JABODETABEK] Warga yang "Numpang" KTP Jakarta Protes NIK-nya Dinonaktifkan | Polisi Sita Senpi dan Alat Seks dari Pria yang Cekoki Remaja hingga Tewas

Megapolitan
Harga Bawang Merah Melonjak, Pemprov DKI Bakal Gelar Pangan Murah

Harga Bawang Merah Melonjak, Pemprov DKI Bakal Gelar Pangan Murah

Megapolitan
Pemprov DKI Diminta Lindungi Pengusaha Warung Madura Terkait Adanya Permintaan Pembatasan Jam Operasional

Pemprov DKI Diminta Lindungi Pengusaha Warung Madura Terkait Adanya Permintaan Pembatasan Jam Operasional

Megapolitan
Kronologi Brigadir RAT Bunuh Diri Pakai Pistol di Dalam Alphard

Kronologi Brigadir RAT Bunuh Diri Pakai Pistol di Dalam Alphard

Megapolitan
Polisi Pastikan Kasus Dugaan Pemerasan Firli Bahuri Masih Terus Berjalan

Polisi Pastikan Kasus Dugaan Pemerasan Firli Bahuri Masih Terus Berjalan

Megapolitan
Brigadir RAT Diduga Pakai Pistol HS-9 untuk Akhiri Hidupnya di Dalam Mobil

Brigadir RAT Diduga Pakai Pistol HS-9 untuk Akhiri Hidupnya di Dalam Mobil

Megapolitan
Korban: Guling yang Dicuri Maling Peninggalan Almarhum Ayah Saya

Korban: Guling yang Dicuri Maling Peninggalan Almarhum Ayah Saya

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com