Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pengendara Motor Pukul Ojol di Depan Stasiun Gondangdia, Diduga akibat Bersenggolan

Kompas.com - 16/01/2024, 17:41 WIB
Xena Olivia,
Irfan Maullana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Viral video rekaman yang menampilkan peristiwa pemukulan terhadap seorang pengemudi ojek online (ojol) di Stasiun Gondangdia, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (15/1/2024).

Seorang saksi bernama Adi (40) mengatakan, keributan diduga dipicu aksi salip-menyalip di jalanan.

“Awalnya di jalan, bentroknya di sini (pangkalan ojek) karena jalanan macet. Bukan masalah (angkut) penumpang,” kata Adi kepada wartawan saat ditemui di depan pintu masuk Stasiun Gondangdia, Selasa (16/1/2024).

Baca juga: Dituduh Maling, Pengemudi Ojol di Bekasi Hantam Rekannya Pakai Rem Cakram

Mulanya, Adi melihat pengemudi ojol bersangkutan menepi. Lalu, pelaku turun dari motornya dan menghampiri korban. Setelah itu, pelaku memukul korban.

“Enggak tahu apa penyebabnya, tiba-tiba datang dan ribut. Kami enggak tahu masalahnya apa, kami pisahin saja, sudah,” tutur Adi.

Kles-klesnya (gesekan) di jalan, enggak mungkin rombongan. Dia juga bukan orang sini, kami enggak kenal,” sambung dia.

Baca juga: Viral Video Toko di PIM 2 Didatangi Wanita Pakai Atribut Palestina, Polisi: Bukan Geruduk, Itu Bikin Konten

Secara terpisah, Kanitreskrim Polsek Menteng AKP Marganda Siahaan membenarkan adanya peristiwa itu. Dia mengatakan, Bhabinkamtibmas telah menyelesaikan perkara ini.

“Temuannya seseorang memukul ojek online. Sudah ditawarkan melapor, tapi (korban) belum membuat (laporan,” ujar Marganda saat dihubungi wartawan, Selasa.

“(Terjadi) akibat bersenggolan,” imbuh dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Keluarga Tolak Otopsi Jenazah Brigadir RAT yang Bunuh Diri di Mampang

Keluarga Tolak Otopsi Jenazah Brigadir RAT yang Bunuh Diri di Mampang

Megapolitan
Pemilik Rumah Tempat Brigadir RAT Bunuh Diri Minta Publik Tak Berasumsi

Pemilik Rumah Tempat Brigadir RAT Bunuh Diri Minta Publik Tak Berasumsi

Megapolitan
Jenazah Brigadir RAT Telah Dibawa Pihak Keluarga dari RS Polri Kramat Jati

Jenazah Brigadir RAT Telah Dibawa Pihak Keluarga dari RS Polri Kramat Jati

Megapolitan
Proyek LRT Jakarta Rute Velodrome-Manggarai Masuk Tahap Pemasangan Girder

Proyek LRT Jakarta Rute Velodrome-Manggarai Masuk Tahap Pemasangan Girder

Megapolitan
Polisi Sebut Brigadir RAT Bunuh Diri di Mampang saat Sedang Cuti

Polisi Sebut Brigadir RAT Bunuh Diri di Mampang saat Sedang Cuti

Megapolitan
Pemprov DKI Siapkan Stok Blanko KTP untuk Pemilih Pemula Pilgub 2024

Pemprov DKI Siapkan Stok Blanko KTP untuk Pemilih Pemula Pilgub 2024

Megapolitan
Sebelum Tewas, Brigadir RAT Sepekan Tinggal di Jakarta

Sebelum Tewas, Brigadir RAT Sepekan Tinggal di Jakarta

Megapolitan
Partisipasi Pemilih di Jakarta pada Pemilu 2024 Turun Dibandingkan 2019

Partisipasi Pemilih di Jakarta pada Pemilu 2024 Turun Dibandingkan 2019

Megapolitan
Pemerintah DKJ Punya Wewenang Batasi Kendaraan Pribadi di Jakarta, DPRD Minta Dilibatkan

Pemerintah DKJ Punya Wewenang Batasi Kendaraan Pribadi di Jakarta, DPRD Minta Dilibatkan

Megapolitan
Dua Begal di Depok Lakukan Aksinya di Tiga Tempat dalam Sehari

Dua Begal di Depok Lakukan Aksinya di Tiga Tempat dalam Sehari

Megapolitan
Unggah Foto Gelas Starbucks Tutupi Kabah Saat Umrah, Zita Anjani: Saya Berniat Mancing Obrolan...

Unggah Foto Gelas Starbucks Tutupi Kabah Saat Umrah, Zita Anjani: Saya Berniat Mancing Obrolan...

Megapolitan
Jenazah Brigadir RAT Belum Diotopsi, Polisi Tunggu Keputusan Keluarga

Jenazah Brigadir RAT Belum Diotopsi, Polisi Tunggu Keputusan Keluarga

Megapolitan
Keluarga Brigadir RAT yang Meninggal Bunuh Diri Tiba di RS Polri Kramat Jati

Keluarga Brigadir RAT yang Meninggal Bunuh Diri Tiba di RS Polri Kramat Jati

Megapolitan
Dua Begal yang Bacok Korban di Depok Incar Anak Sekolah

Dua Begal yang Bacok Korban di Depok Incar Anak Sekolah

Megapolitan
Pemprov DKI Disarankan Ambil Alih Pengelolaan JIS, TIM, dan Velodrome dari Jakpro

Pemprov DKI Disarankan Ambil Alih Pengelolaan JIS, TIM, dan Velodrome dari Jakpro

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com