Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Satpol PP Mulai Tertibkan Trotoar di Jakarta Utara

Kompas.com - 03/08/2017, 15:28 WIB
Ridwan Aji Pitoko

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Satpol PP Jakarta Utara mulai melakukan penertiban trotoar sebagai imbas dari imbauan Wali Kota Jakarta Utara Husein Murad dalam apel paginya di Taman Bersih Manusiawi Wibawa (BMW), Kamis (3/8/2017).

"Kami akan lakukan penertiban trotoar mulai hari ini, kalau ada motor kelihatan parkir di trotoar akan kami kempeskan, kemudian kalau PKL kami sita dan bawa ke gudang," ungkap Kasatpol PP Jakarta Utara Ronny Jarpiko kepada wartawan, di Taman BMW.

Beberapa lokasi kemudian menjadi sasaran Satpol PP Jakarta Utara untuk menertibkan trotoar. Misalnya di sekitar Taman Gorontalo. Mereka menyita beberapa gerobak PKL yang masih nekat berjualan di trotoar.

Ronny kemudian menjelaskan bahwa pihaknya bersama dengan aparat gabungan TNI dan Polri juga telah melakukan penertiban di Jalan Aladin, Jalan B Teluk Gong, Jalan Pluit Permai, Jalan Pluit Raya Selatan, dan Jalan Pluit Timur Raya pada sehari sebelumnya.

"15 mobil dan 35 motor kami gembosi bannya dan juga sekitar 11 PKL kami tertibkan," jelas dia.

Baca: Wali Kota Jakut: Pelanggaran di Trotoar Harus Ditindak

Sementara itu, dalam kesempatan lainnya Wali Kota Jakarta Utara Husein Murad menegaskan agar para pegawai Pemerintah Kota Jakut sama-sama untuk menjaga trotoar sesuai dengan fungsinya.

"Kembalikan fungsi trotoar untuk pejalan kaki, jangan sampai ada hal-hal yang enggak sesuai di sana. Tidak ada alternatif lain selain merapikan dan menertibkan," tuntasnya.

Kompas TV Komunitas Pejalan Kaki Gelar Aksi Penyelamatan Trotoar
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Aktor Rio Reifan Ditangkap Lagi, Polisi Amankan Sabu, Ekstasi, dan Obat Keras

Aktor Rio Reifan Ditangkap Lagi, Polisi Amankan Sabu, Ekstasi, dan Obat Keras

Megapolitan
Marak Penjambretan di Sekitar JIS, Polisi Imbau Warga Tak Pakai Perhiasan Saat Bepergian

Marak Penjambretan di Sekitar JIS, Polisi Imbau Warga Tak Pakai Perhiasan Saat Bepergian

Megapolitan
Sudah 5 Kali Ditangkap Polisi, Rio Reifan Belum Lepas dari Jerat Narkoba

Sudah 5 Kali Ditangkap Polisi, Rio Reifan Belum Lepas dari Jerat Narkoba

Megapolitan
Marak Kasus Pemalakan Sopir Truk, Polisi Rutin Patroli

Marak Kasus Pemalakan Sopir Truk, Polisi Rutin Patroli

Megapolitan
Sopir Truk Dipalak Rp 200.000 di Kapuk Muara, Pelaku Masih Diburu Polisi

Sopir Truk Dipalak Rp 200.000 di Kapuk Muara, Pelaku Masih Diburu Polisi

Megapolitan
Pesinetron 'Tukang Bubur Naik Haji' Rio Reifan Positif Sabu

Pesinetron "Tukang Bubur Naik Haji" Rio Reifan Positif Sabu

Megapolitan
Aktor Rio Reifan Ditangkap Kelima Kalinya, Lagi-lagi Kasus Narkoba

Aktor Rio Reifan Ditangkap Kelima Kalinya, Lagi-lagi Kasus Narkoba

Megapolitan
Brigadir RAT Bunuh Diri, Sudah Tak di Manado Sejak 10 Maret karena Izin Kunjungi Kerabat

Brigadir RAT Bunuh Diri, Sudah Tak di Manado Sejak 10 Maret karena Izin Kunjungi Kerabat

Megapolitan
Rumah TKP Brigadir RAT Bunuh Diri Pernah Dimiliki Fahmi Idris, Lalu Kini Dihuni Bos Tambang

Rumah TKP Brigadir RAT Bunuh Diri Pernah Dimiliki Fahmi Idris, Lalu Kini Dihuni Bos Tambang

Megapolitan
Cara Daftar Online Urus KTP dan KK di Tangsel

Cara Daftar Online Urus KTP dan KK di Tangsel

Megapolitan
Preman Perusak Gerobak Bubur di Jatinegara adalah Warga Setempat

Preman Perusak Gerobak Bubur di Jatinegara adalah Warga Setempat

Megapolitan
Polisi Kantongi Identitas Preman Perusak Gerobak Bubur Pakai Celurit di Jatinegara

Polisi Kantongi Identitas Preman Perusak Gerobak Bubur Pakai Celurit di Jatinegara

Megapolitan
Preman Penghancur Gerobak Bubur di Jatinegara Masih Buron

Preman Penghancur Gerobak Bubur di Jatinegara Masih Buron

Megapolitan
Jambret Beraksi di Depan JIS, Salah Satu Pelaku Diduga Wanita

Jambret Beraksi di Depan JIS, Salah Satu Pelaku Diduga Wanita

Megapolitan
Kondisi Terkini TKP Brigadir RAT Bunuh Diri: Sepi dan Dijaga Polisi

Kondisi Terkini TKP Brigadir RAT Bunuh Diri: Sepi dan Dijaga Polisi

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com