Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Macetnya Akses Menuju Kebun Binatang Ragunan pada Libur Tahun Baru

Kompas.com - 01/01/2018, 14:19 WIB
Ridwan Aji Pitoko

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Imbas banyaknya pengunjung yang datang ke Taman Margasatwa Ragunan terjadi kemacetan parah di kedua jalur Jalan TB Simatupang, Senin (1/1/2018).

Pantauan Kompas.com, kepadatan kendaraan mulai terjadi di depan Graha Elnusa. Sedangkan dari arah sebaliknya kemacetan sudah mulai terjadi sejak di jalan sekitar Stasiun Tanjung Barat hingga ke arah pintu masuk Taman Margasatwa Ragunan.

Kemacetan yang terjadi di dua jalur Jalan TB Simatupang tak terlepas dari banyaknya kendaraan yang masuk ke Taman Margasatwa Ragunan melalui Jalan RM Harsono.

Padatnya kendaraan di Jalan RM Harsono membuat petugas kepolisian yang berjaga menutup jalan menuju Taman Margasatwa Ragunan dari arah Warung Buncit.

Baca juga : Libur Tahun Baru, Ribuan Pengunjung Datangi Ragunan Sejak Pagi

Hal itu membuat pengendara yang ingin menuju Taman Margasatwa Ragunan dari Warung Buncit tak bisa langsung lurus setelah lampu merah. Mereka harus memutar cukup jauh, tepatnya di bawah jalan layang TB Simatupang-Pasar Rebo.

Kemacetan menuju Taman Margasatwa Ragunan dari arah Stasiun Tanjung Barat, Senin (1/1/2018).Ridwan Aji Pitoko/KOMPAS.com Kemacetan menuju Taman Margasatwa Ragunan dari arah Stasiun Tanjung Barat, Senin (1/1/2018).

Kondisi jalanan yang macet tak jarang membuat para pengendara motor menepi sejenak untuk beristirahat atau membeli minuman.

Libur tahun baru, banyak masyarakat yang berkunjung ke Taman Margasatwa Ragunan. Sampai pukul 08.00 WIB, jumlah pengunjung Taman Margasatwa Ragunan telah mencapai lebih dari 8.000 orang.

"Data pengunjung hingga pukul 08.00 pagi hari ini adalah sebanyak 8.484 orang," seperti dikutip Kompas.com dari akun Twitter Taman Margasatwa Ragunan (@ragunanzoo), Senin pagi.

Sebanyak 19 unit bus, 442 unit mobil, 1.254 unit sepeda motor, dan 2 unit sepeda tercatat memasuki kawasan Taman Margasatwa Ragunan sejak pagi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hari Ini, Polisi Lakukan Gelar Perkara Kasus Mahasiswa STIP Tewas Diduga Dianiaya Senior

Hari Ini, Polisi Lakukan Gelar Perkara Kasus Mahasiswa STIP Tewas Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Usul Heru Budi Bangun “Jogging Track” di RTH Tubagus Angke Dinilai Tak Tepat dan Buang Anggaran

Usul Heru Budi Bangun “Jogging Track” di RTH Tubagus Angke Dinilai Tak Tepat dan Buang Anggaran

Megapolitan
Polisi Sebut Pembunuh Wanita Dalam Koper Tak Berniat Ambil Uang Kantor yang Dibawa Korban

Polisi Sebut Pembunuh Wanita Dalam Koper Tak Berniat Ambil Uang Kantor yang Dibawa Korban

Megapolitan
Ketimbang “Jogging Track”, RTH Tubagus Angka Diusulkan Jadi Taman Bermain Anak untuk Cegah Prostitusi

Ketimbang “Jogging Track”, RTH Tubagus Angka Diusulkan Jadi Taman Bermain Anak untuk Cegah Prostitusi

Megapolitan
Mahasiswa STIP Tewas Dianiaya Senior, Keluarga Minta Keadilan dan Tanggung Jawab Sekolah

Mahasiswa STIP Tewas Dianiaya Senior, Keluarga Minta Keadilan dan Tanggung Jawab Sekolah

Megapolitan
Mahasiswa STIP Tewas Diduga Dianiaya Senior, Keluarga Temukan Banyak Luka Lebam

Mahasiswa STIP Tewas Diduga Dianiaya Senior, Keluarga Temukan Banyak Luka Lebam

Megapolitan
Taruna STIP Tewas Dianiaya Senior, Keluarga Sebut Korban Tak Punya Musuh

Taruna STIP Tewas Dianiaya Senior, Keluarga Sebut Korban Tak Punya Musuh

Megapolitan
Otopsi Selesai, Jenazah Taruna STIP yang Tewas Dianiaya Senior Akan Diterbangkan ke Bali Besok

Otopsi Selesai, Jenazah Taruna STIP yang Tewas Dianiaya Senior Akan Diterbangkan ke Bali Besok

Megapolitan
Jadi Tempat Prostitusi, RTH Tubagus Angke Diusulkan untuk Ditutup Sementara dan Ditata Ulang

Jadi Tempat Prostitusi, RTH Tubagus Angke Diusulkan untuk Ditutup Sementara dan Ditata Ulang

Megapolitan
Heru Budi Diminta Tegur Wali Kota hingga Lurah karena RTH Tubagus Angke Jadi Tempat Prostitusi

Heru Budi Diminta Tegur Wali Kota hingga Lurah karena RTH Tubagus Angke Jadi Tempat Prostitusi

Megapolitan
Keberatan Ditertibkan, Juru Parkir Minimarket: Cari Kerjaan Kan Susah...

Keberatan Ditertibkan, Juru Parkir Minimarket: Cari Kerjaan Kan Susah...

Megapolitan
BPSDMP Kemenhub Bentuk Tim Investigasi Usut Kasus Tewasnya Taruna STIP

BPSDMP Kemenhub Bentuk Tim Investigasi Usut Kasus Tewasnya Taruna STIP

Megapolitan
Status Taruna STIP yang Aniaya Junior Bakal Dicopot

Status Taruna STIP yang Aniaya Junior Bakal Dicopot

Megapolitan
Duka pada Hari Pendidikan, Taruna STIP Tewas Dianiaya Senior

Duka pada Hari Pendidikan, Taruna STIP Tewas Dianiaya Senior

Megapolitan
Mahasiswanya Tewas Dianiaya Senior, Ketua STIP: Tak Ada Perpeloncoan, Murni Antarpribadi

Mahasiswanya Tewas Dianiaya Senior, Ketua STIP: Tak Ada Perpeloncoan, Murni Antarpribadi

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com