Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal dan Lokasi Mobil Vaksin Keliling di Jakarta pada Rabu, 25 Agustus 2021

Kompas.com - 25/08/2021, 07:36 WIB
Mita Amalia Hapsari,
Sandro Gatra

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta masih terus menggencarkan aksi jemput bola melalui program Mobil Vaksin Keliling di wilayah di wilayah Jakarta.

Program tersebut merupakan hasil kolaborasi pemerintah, pihak tenaga kesehatan, dan sejumlah pihak swasta yang secara urunan membuka gerai-gerai vaksinasi di pemukiman warga.

Untuk mengikuti kegiatan ini, calon peserta bisa dengan mudah mendaftar langsung di lokasi atau melalui aplikasi JAKI dengan memilih daftar lokasi serta jadwal yang diinginkan.

Baca juga: Syarat Naik Transjakarta, KRL, dan MRT di Masa PPKM Level 3 Jakarta

Adapun vaksin yang digunakan khusus hari ini, yaitu vaksin Sinovac.

Gerai hanya menerima peserta dosis 2, ibu hamil, dan peserta usia 12 tahun ke atas.

Dihimpun dari corona.jakarta.id, berikut jadwal dan lokasi Mobil Vaksin Keliling Wilayah pada Rabu, 25 Agustus 2021:

Jakarta Utara:

Mobil Vaksin - Tugu Utara, RPTRA Amanah, Jalan Kramat Raya, Tugu Utara, Koja, dilaksanakan pukul 08.00-12.00 WIB, kolaborasi APINDO

Jakarta Timur:

Mobil Vaksin - Cipinang Muara, Gedung Balai Kesehatan RS Pondok Kopi, Cipinang Muara, Jatinegara, dilaksanakan pukul 08.00-12.00 WIB, kolaborasi Yayasan RMHC

Mobil Vaksin - Penggilingan, Pos RW 13, Perum Taman Buaran Indah Blok LB7, Penggilingan, Cakung, dilaksanakan pukul 08.00-12.00 WIB, kolaborasi EPIC

Mobil Vaksin - Klender, Halaman Kantor Kelurahan Klender Jalan Bulak Timur I No. 32, Klender, Duren Sawit, dilaksanakan pukul 08.00-12.00 WIB, kolaborasi Magenta.

Mobil Vaksin - Batu Ampar, SDN 02 Batu Ampar, Jalan Batu Ampar III, Batu Ampar, Kramat Jati, dilaksanakan pukul 08.00-12.00 WIB, kolaborasi EPIC

Jakarta Selatan:

Mobil Vaksin - Pondok Pinang, SDN 08, Jalan Subur, Pondok Pinang, Kebayoran Lama, dilaksanakan pukul 08.00-12.00 WIB, kolaborasi EPIC.

Baca juga: Jakarta Urutan Pertama Tata Kota Terburuk di Dunia, Begini Respons Wagub DKI

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pemprov DKI Bakal Bangun 2 SPKL Tahun Ini, Salah Satunya di Balai Kota

Pemprov DKI Bakal Bangun 2 SPKL Tahun Ini, Salah Satunya di Balai Kota

Megapolitan
Pedagang Pigura di Bekasi Bakal Jual 1.000 Pasang Foto Prabowo-Gibran

Pedagang Pigura di Bekasi Bakal Jual 1.000 Pasang Foto Prabowo-Gibran

Megapolitan
Ketika Pemprov DKI Seolah Tak Percaya Ada Perkampungan Kumuh Dekat Istana Negara...

Ketika Pemprov DKI Seolah Tak Percaya Ada Perkampungan Kumuh Dekat Istana Negara...

Megapolitan
Pedagang Pigura di Bekasi Patok Harga Foto Prabowo-Gibran mulai Rp 150.000

Pedagang Pigura di Bekasi Patok Harga Foto Prabowo-Gibran mulai Rp 150.000

Megapolitan
Upaya PKS Lanjutkan Hegemoni Kemenangan 5 Periode Berturut-turut pada Pilkada Depok

Upaya PKS Lanjutkan Hegemoni Kemenangan 5 Periode Berturut-turut pada Pilkada Depok

Megapolitan
PKS Bakal Gaet Suara Anak Muda untuk Bisa Menang Lagi pada Pilkada Depok 2024

PKS Bakal Gaet Suara Anak Muda untuk Bisa Menang Lagi pada Pilkada Depok 2024

Megapolitan
Golkar: Elektabilitas Bukan Jadi Indikator Utama untuk Pilih Cagub DKI

Golkar: Elektabilitas Bukan Jadi Indikator Utama untuk Pilih Cagub DKI

Megapolitan
Polisi Periksa 13 Saksi dalam Kasus Anggota Polisi yang Tembak Kepalanya Sendiri

Polisi Periksa 13 Saksi dalam Kasus Anggota Polisi yang Tembak Kepalanya Sendiri

Megapolitan
Nestapa Agus, Tak Dapat Bantuan Pemerintah dan Hanya Andalkan Uang Rp 100.000 untuk Hidup Sebulan

Nestapa Agus, Tak Dapat Bantuan Pemerintah dan Hanya Andalkan Uang Rp 100.000 untuk Hidup Sebulan

Megapolitan
Ogah Bayar Rp 5.000, Preman di Jatinegara Rusak Gerobak Tukang Bubur

Ogah Bayar Rp 5.000, Preman di Jatinegara Rusak Gerobak Tukang Bubur

Megapolitan
Kapolres Jaksel: Brigadir RAT Diduga Bunuh Diri karena Ada Masalah Pribadi

Kapolres Jaksel: Brigadir RAT Diduga Bunuh Diri karena Ada Masalah Pribadi

Megapolitan
Polisi: Mobil Alphard yang Digunakan Brigadir RAT Saat Bunuh Diri Milik Kerabatnya

Polisi: Mobil Alphard yang Digunakan Brigadir RAT Saat Bunuh Diri Milik Kerabatnya

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok: Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Sabtu 27 April 2024, dan Besok: Siang ini Hujan Ringan

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Warga yang 'Numpang' KTP Jakarta Protes NIK-nya Dinonaktifkan | Polisi Sita Senpi dan Alat Seks dari Pria yang Cekoki Remaja hingga Tewas

[POPULER JABODETABEK] Warga yang "Numpang" KTP Jakarta Protes NIK-nya Dinonaktifkan | Polisi Sita Senpi dan Alat Seks dari Pria yang Cekoki Remaja hingga Tewas

Megapolitan
Harga Bawang Merah Melonjak, Pemprov DKI Bakal Gelar Pangan Murah

Harga Bawang Merah Melonjak, Pemprov DKI Bakal Gelar Pangan Murah

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com