Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jalur Permata Hijau ke Patal Senayan Ditutup pada April 2015

Kompas.com - 11/03/2015, 12:06 WIB
JAKARTA, KOMPAS.com — Persimpangan jalan tak sebidang di pelintasan kereta api memang sangat rawan kecelakaan. Oleh sebab itu, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta membangun jalan layang atau flyover di persimpangan tak sebidang.

Akibat pembangunan flyover tersebut, kemacetan semakin parah di perempatan itu. Angkutan umum dan kendaraan pribadi masih berperilaku sembarangan saat melintasi pelintasan kereta api.

Oleh sebab itu, jalur yang mengarah dari ‎Permata Hijau ke Patal Senayan akan ditutup. Hal ini tidak menunggu sampai flyover Permata Hijau rampung dikerjakan pada tahun 2016 mendatang.

"Memang untuk flyover Permata Hijau, jalur di bawahnya akan ditutup. Nanti kami tutup," kata Kepala Bidang Simpang dan Jalan Tak Sebidang Dinas Bina Marga DKI Jakarta Heru Suwondo saat dihubungi di Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, Rabu (11/3/2015).

"Jadi, tidak usah menunggu jadi karena kemacetan selalu terjadi di Jalan Patal Senayan, baik kendaraan yang mau nyebrang rel, ke Patal Senayan, maupun arah Permata Hijau," ucapnya.

Selama ini, rencana penutupan jalur di bawah flyover selalu mendapat penentangan dari masyarakat. Rencana penutupan jalan akan dilaksanakan pada April 2015 mendatang. "Hambatan-hambatan itulah yang harus dihadapi di lapangan," tuturnya.

‎Pagar pembangunan flyover Permata Hijau terlihat sudah terpasang dengan ukuran 500 x 10 meter, dari arah Jalan Arteri Permata Hijau sampai ke arah Senayan. Hanya tersisa dua lajur bagi kendaraan roda empat untuk bisa melintas.

Beberapa alat berat terlihat sedang digunakan oleh para pekerja untuk melakukan pengeboran. Selain itu, ada dua backhoe yang sedang bekerja mengeruk jalan raya, dan mesin bor yang sedang menembus tanah.

Rencananya, flyover Permata Hijau akan memiliki panjang 533 meter dengan lebar 10 meter. Masa pembangunannya akan memakan waktu sekitar satu tahun. (Bintang Pradewo)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

PKB Terbitkan SK Usung Supian Suri pada Pilkada Depok 2024

PKB Terbitkan SK Usung Supian Suri pada Pilkada Depok 2024

Megapolitan
Pisau JF untuk Tusuk Tetangganya yang Ganggu Anjing Semula untuk Ambil Rumput

Pisau JF untuk Tusuk Tetangganya yang Ganggu Anjing Semula untuk Ambil Rumput

Megapolitan
Diduga Sakit, Pria Lansia Ditemukan Meninggal di Kamar Kos Bogor

Diduga Sakit, Pria Lansia Ditemukan Meninggal di Kamar Kos Bogor

Megapolitan
Pria Tewas Tertabrak KRL di Bogor, Identitas Korban Terungkap dari Buku Tabungan

Pria Tewas Tertabrak KRL di Bogor, Identitas Korban Terungkap dari Buku Tabungan

Megapolitan
Keamanan CFD Jakarta akan Diperketat Buntut Penjambretan Viral

Keamanan CFD Jakarta akan Diperketat Buntut Penjambretan Viral

Megapolitan
Pedagang Siomay di Kebayoran Berkurban Tiap Tahun, Patungan Rp 3,5 Juta untuk Beli Sapi

Pedagang Siomay di Kebayoran Berkurban Tiap Tahun, Patungan Rp 3,5 Juta untuk Beli Sapi

Megapolitan
Cerita Pedagang Siomay Rangkul Sesama Perantau di Jakarta untuk Berkurban di Kampung Halaman

Cerita Pedagang Siomay Rangkul Sesama Perantau di Jakarta untuk Berkurban di Kampung Halaman

Megapolitan
Sapi Kurban Mengamuk di Pasar Rebo Jaktim, Warga: Kaget Lihat yang Lain Sudah Dipotong

Sapi Kurban Mengamuk di Pasar Rebo Jaktim, Warga: Kaget Lihat yang Lain Sudah Dipotong

Megapolitan
Berkurban Setiap Tahun, Pedagang Siomay: Kalau Uang Sedikit tapi Niat, Insya Allah Bisa...

Berkurban Setiap Tahun, Pedagang Siomay: Kalau Uang Sedikit tapi Niat, Insya Allah Bisa...

Megapolitan
Eks Satpam Peras Ria Ricis Pakai Rekening Temannya, Pemilik Rekening Mengaku Tak Tahu

Eks Satpam Peras Ria Ricis Pakai Rekening Temannya, Pemilik Rekening Mengaku Tak Tahu

Megapolitan
Pedagang Siomay di Kebayoran Baru Rutin Berkurban Tiap Tahun, Menabung untuk Patungan Sapi

Pedagang Siomay di Kebayoran Baru Rutin Berkurban Tiap Tahun, Menabung untuk Patungan Sapi

Megapolitan
Uang Palsu Rp 22 Miliar yang Ditemukan Polisi di Jakbar Diduga Dicetak di Sukabumi

Uang Palsu Rp 22 Miliar yang Ditemukan Polisi di Jakbar Diduga Dicetak di Sukabumi

Megapolitan
Cerita Warga Slipi Datang ke Masjid Istiqlal untuk Lihat Sapi 'Gemoy' Jokowi

Cerita Warga Slipi Datang ke Masjid Istiqlal untuk Lihat Sapi "Gemoy" Jokowi

Megapolitan
Sapi Kurban Mengamuk di Pasar Rebo Jaktim, Seruduk Motor hingga Masuk Kedai Kopi

Sapi Kurban Mengamuk di Pasar Rebo Jaktim, Seruduk Motor hingga Masuk Kedai Kopi

Megapolitan
TPS Pasar Merdeka Bogor Tampung 13 Ton Sampah dalam Sehari, Petugas Kewalahan

TPS Pasar Merdeka Bogor Tampung 13 Ton Sampah dalam Sehari, Petugas Kewalahan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com