Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Membaca Pilihan di Pilkada DKI Jakarta

Kompas.com - 20/02/2017, 18:35 WIB
Kompas TV Sepanjang hari litbang Kompas menggelar hitung cepat Pilkada DKI Jakarta dari berbagai titik yang dijadikan sampling.

Putaran kedua

Perolehan suara pasangan Basuki-Djarot yang unggul tipis dalam hitung cepat pilkada putaran pertama 15 Februari 2017 menunjukkan kembalinya pilihan sebagian publik yang tadinya ragu-ragu ke pilihan yang lebih realistis dan pragmatis-rasional. Dalam kategori ini, kuatnya isu agama dan etnis atas pasangan Basuki-Djarot terbukti mencapai batasnya ketika bertemu dengan isu kinerja riil yang sudah mereka jalankan.

Namun, kenaikan perolehan suara pasangan Anies-Sandi hingga hampir menyamai perolehan petahana juga menunjukkan kuatnya perlawanan dari para pemilih, terutama yang berbasis isu primordial. Dilihat dari latar belakang motivasi memilih responden survei, tampaknya bagian terbesar dari kelompok ini tak akan beralih dari pijakan tersebut. Dua isu utama tersebut, yakni isu kinerja dan isu primordial sepertinya sama kuat dan akan terus mewarnai perjalanan kontestasi Pilkada DKI Jakarta hingga putaran kedua 19 April mendatang.

Bagi pemilih Agus-Sylvi, sejak awal kecondongan mereka lebih diarahkan kepada isu yang tidak masuk secara kategoris di isu kinerja dan primordial. Bagi mereka, semula berharap ada jalan keluar memperoleh pemimpin alternatif yang memberikan wajah kebaruan dan stabilitas politik bagi Jakarta. Perspektif ini tentu modal yang menarik bagi tim sukses pasangan Basuki-Djarot dan Anies- Sandi untuk ditangkap sesuai dengan paradigma tiap pasangan calon dan selanjutnya ditawarkan kepada publik Jakarta. (Palupi Panca Astuti/Toto Suryaningtyas Litbang Kompas)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Pemilik Rumah Tempat Brigadir RAT Bunuh Diri Minta Publik Tak Berasumsi

Pemilik Rumah Tempat Brigadir RAT Bunuh Diri Minta Publik Tak Berasumsi

Megapolitan
Jenazah Brigadir RAT Telah Dibawa Pihak Keluarga dari RS Polri Kramat Jati

Jenazah Brigadir RAT Telah Dibawa Pihak Keluarga dari RS Polri Kramat Jati

Megapolitan
Proyek LRT Jakarta Rute Velodrome-Manggarai Masuk Tahap Pemasangan Girder

Proyek LRT Jakarta Rute Velodrome-Manggarai Masuk Tahap Pemasangan Girder

Megapolitan
Polisi Sebut Brigadir RAT Bunuh Diri di Mampang saat Sedang Cuti

Polisi Sebut Brigadir RAT Bunuh Diri di Mampang saat Sedang Cuti

Megapolitan
Pemprov DKI Siapkan Stok Blanko KTP untuk Pemilih Pemula Pilgub 2024

Pemprov DKI Siapkan Stok Blanko KTP untuk Pemilih Pemula Pilgub 2024

Megapolitan
Sebelum Tewas, Brigadir RAT Sepekan Tinggal di Jakarta

Sebelum Tewas, Brigadir RAT Sepekan Tinggal di Jakarta

Megapolitan
Partisipasi Pemilih di Jakarta pada Pemilu 2024 Turun Dibandingkan 2019

Partisipasi Pemilih di Jakarta pada Pemilu 2024 Turun Dibandingkan 2019

Megapolitan
Pemerintah DKJ Punya Wewenang Batasi Kendaraan Pribadi di Jakarta, DPRD Minta Dilibatkan

Pemerintah DKJ Punya Wewenang Batasi Kendaraan Pribadi di Jakarta, DPRD Minta Dilibatkan

Megapolitan
Dua Begal di Depok Lakukan Aksinya di Tiga Tempat dalam Sehari

Dua Begal di Depok Lakukan Aksinya di Tiga Tempat dalam Sehari

Megapolitan
Unggah Foto Gelas Starbucks Tutupi Kabah Saat Umrah, Zita Anjani: Saya Berniat Mancing Obrolan...

Unggah Foto Gelas Starbucks Tutupi Kabah Saat Umrah, Zita Anjani: Saya Berniat Mancing Obrolan...

Megapolitan
Jenazah Brigadir RAT Belum Diotopsi, Polisi Tunggu Keputusan Keluarga

Jenazah Brigadir RAT Belum Diotopsi, Polisi Tunggu Keputusan Keluarga

Megapolitan
Keluarga Brigadir RAT yang Meninggal Bunuh Diri Tiba di RS Polri Kramat Jati

Keluarga Brigadir RAT yang Meninggal Bunuh Diri Tiba di RS Polri Kramat Jati

Megapolitan
Dua Begal yang Bacok Korban di Depok Incar Anak Sekolah

Dua Begal yang Bacok Korban di Depok Incar Anak Sekolah

Megapolitan
Pemprov DKI Disarankan Ambil Alih Pengelolaan JIS, TIM, dan Velodrome dari Jakpro

Pemprov DKI Disarankan Ambil Alih Pengelolaan JIS, TIM, dan Velodrome dari Jakpro

Megapolitan
Jenazah Brigadir RAT Diotopsi di RS Polri Sebelum Dibawa Keluarga ke Manado

Jenazah Brigadir RAT Diotopsi di RS Polri Sebelum Dibawa Keluarga ke Manado

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com