Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PT MRT Jakarta Pastikan 3 Remaja Berfoto di Proyek MRT secara Ilegal

Kompas.com - 17/05/2017, 21:46 WIB
Ridwan Aji Pitoko

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - PT MRT (Mass Rapid Transit) Jakarta memastikan, tiga remaja yang masuk ke terowongan proyek MRT dan berfoto memasuki lokasi itu secara ilegal atau tanpa izin.

"Ini merupakan kunjungan tidak resmi, ilegal, karena ke proyek MRT harus melalui corsec PT MRT Jakarta dan saya sebagai corsec tidak mengetahui itu," kata Sekretaris Perusahaan PT MRT Jakarta Tubagus Hikmatullah, kepada Kompas.com, Rabu (17/5/2017).

Hikmat mengatakan, PT MRT Jakarta juga akan membuat teguran tertulis kepada pihak kontraktor di wilayah tempat foto itu diambil karena telah kecolongan mengamankan lokasi proyek sehingga bisa dimasuki ketiga remaja tersebut.

Sebelumnya, di media sosial berdar foto unggahan akun @erlanggacitro di Instagram yang menggambarkan dia dan kedua temannya berpose di dalam terowongan MRT Jakarta.

Foto yang diunggah lima hari itu telah mendapat 393 likes dan 62 komentar. Di dalam kolom komentar terdapat beberapa netizen yang memuji foto tersebut, tetapi tak sedikit pula yang mengecam tindakan tersebut karena ilegal dan tidak sesuai aturan.

Baca juga: Tiga Remaja Masuk Terowongan Proyek MRT Tanpa Helm dan Berfoto

Si pemilik akun, Erlangga Citro Kusumo mengakui foto yang diambilnya ilegal dan tanpa izin dari petugas proyek di sana.

"Ilegal bang," timpal Erlangga kepada netizen yang mengomentari fotonya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Diduga Ngebut, Mobil Tabrak Bikun UI di Hutan Kota

Diduga Ngebut, Mobil Tabrak Bikun UI di Hutan Kota

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Tinggalkan Mayat Korban di Kamar Hotel

Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Tinggalkan Mayat Korban di Kamar Hotel

Megapolitan
Siswa STIP Dianiaya Senior di Sekolah, Diduga Sudah Tewas Saat Dibawa ke Klinik

Siswa STIP Dianiaya Senior di Sekolah, Diduga Sudah Tewas Saat Dibawa ke Klinik

Megapolitan
Terdapat Luka Lebam di Sekitar Ulu Hati Mahasiswa STIP yang Tewas Diduga Dianiaya Senior

Terdapat Luka Lebam di Sekitar Ulu Hati Mahasiswa STIP yang Tewas Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Dokter Belum Visum Jenazah Mahasiswa STIP yang Tewas akibat Diduga Dianiaya Senior

Dokter Belum Visum Jenazah Mahasiswa STIP yang Tewas akibat Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Polisi Pastikan RTH Tubagus Angke Sudah Bersih dari Prostitusi

Polisi Pastikan RTH Tubagus Angke Sudah Bersih dari Prostitusi

Megapolitan
Mahasiswa STIP Tewas Diduga akibat Dianiaya Senior

Mahasiswa STIP Tewas Diduga akibat Dianiaya Senior

Megapolitan
Berbeda Nasib dengan Chandrika Chika, Rio Reifan Tak Akan Dapat Rehabilitasi Narkoba

Berbeda Nasib dengan Chandrika Chika, Rio Reifan Tak Akan Dapat Rehabilitasi Narkoba

Megapolitan
Lansia Korban Hipnotis di Bogor, Emas 1,5 Gram dan Uang Tunai Jutaan Rupiah Raib

Lansia Korban Hipnotis di Bogor, Emas 1,5 Gram dan Uang Tunai Jutaan Rupiah Raib

Megapolitan
Polisi Sebut Keributan Suporter di Stasiun Manggarai Libatkan Jakmania dan Viking

Polisi Sebut Keributan Suporter di Stasiun Manggarai Libatkan Jakmania dan Viking

Megapolitan
Aditya Tak Tahu Koper yang Dibawa Kakaknya Berisi Mayat RM

Aditya Tak Tahu Koper yang Dibawa Kakaknya Berisi Mayat RM

Megapolitan
Kadishub DKI Jakarta Tegaskan Parkir di Minimarket Gratis

Kadishub DKI Jakarta Tegaskan Parkir di Minimarket Gratis

Megapolitan
Koper Pertama Kekecilan, Ahmad Beli Lagi yang Besar untuk Masukkan Jenazah RM

Koper Pertama Kekecilan, Ahmad Beli Lagi yang Besar untuk Masukkan Jenazah RM

Megapolitan
Polisi Masih Buru Pemasok Narkoba ke Rio Reifan

Polisi Masih Buru Pemasok Narkoba ke Rio Reifan

Megapolitan
Dishub DKI Jakarta Janji Tindak Juru Parkir Liar di Minimarket

Dishub DKI Jakarta Janji Tindak Juru Parkir Liar di Minimarket

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com