Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bayar Tol Pakai Uang Elektronik pada Tanggal Ini, Diskon 10 Persen

Kompas.com - 23/08/2017, 16:27 WIB
Kontributor Amerika Serikat, Andri Donnal Putera

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Jasa Marga (Persero) bersama pemangku kepentingan memberikan diskon tarif tol 10 persen kepada pengendara membayar tol dengan uang elektronik.

Diskon ini diberikan di ruas tol di Jakarta, Bogor, Tangerang, Bekasi, Bandung (Jabotabekdung), hingga tol lain di Pulau Jawa dan luar Pulau Jawa.

"Dalam rangka mendukung gerakan nasional nontunai, kami memberikan diskon 10 persen untuk pengguna uang elektronik di ruas tol Jasa Marga dan kelompok usaha Jasa Marga," kata Corporate Secretary PT Jasa Marga (Persero) Agus Setiawan saat dihubungi Kompas.com, Rabu (23/8/2017).

(Baca juga: Jasa Marga Tunggu Keputusan Kemenhub untuk Uji Coba Ganjil-Genap di Tol Jakarta-Cikampek)

Menurut Agus, diskon di tol Jabotabekdung berlaku mulai Senin (28/8/2017) sampai Minggu (3/9/2017).

Ruas tol yang dimaksud mencakup Tol Jagorawi, Tol Jakarta-Tangerang, Tol Jakarta-Cikampek, Tol Dalam Kota Jakarta, Tol Prof Dr Ir Sedyatmo, Tol JORR, Tol Jakarta-Serpong, Tol BORR, dan Tol Purbaleunyi.

(Baca juga: Jasa Marga Akan Tertibkan Truk yang Kelebihan Muatan di Tol Sedyatmo)

Sementara itu, untuk ruas tol lain, seperti Tol Palikanci, Tol Semarang, Tol Semarang-Solo, Tol Surabaya-Gempol, Tol Gempol-Pasuruan, Tol Gempol-Pandaan, Tol Surabaya-Mojokerto, Tol Belmera, dan Tol Nusa Dua-Ngurah Rai-Benoa, diskon mulai berlaku pada 4 September 2017 hingga 10 September 2017.

Adapun uang elektronik yang bisa dipakai untuk mendapatkan diskon adalah e-toll card Mandiri, e-money Mandiri, BRIZZI, BNI Tap Cash, Blink BTN, dan BCA Flazz.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Muncul Baliho Dukungan Walkot Idris Jadi Cagub Jawa Barat

Muncul Baliho Dukungan Walkot Idris Jadi Cagub Jawa Barat

Megapolitan
WNI di Kamboja Otak Penipuan Modus “Like” dan “Subscribe” Gunakan 15 Rekening Bank Indonesia

WNI di Kamboja Otak Penipuan Modus “Like” dan “Subscribe” Gunakan 15 Rekening Bank Indonesia

Megapolitan
600 Warga Bisa Terdampak Pemadaman Listrik Akibat Pencurian Kabel PLN di Tambora

600 Warga Bisa Terdampak Pemadaman Listrik Akibat Pencurian Kabel PLN di Tambora

Megapolitan
Kakak Beradik di Bogor Gunakan Akun Palsu untuk Rekrut Selebgram Promosi Judi Online

Kakak Beradik di Bogor Gunakan Akun Palsu untuk Rekrut Selebgram Promosi Judi Online

Megapolitan
PLN Merugi Rp 25 Juta karena Pencurian Kabel Listrik di Tambora

PLN Merugi Rp 25 Juta karena Pencurian Kabel Listrik di Tambora

Megapolitan
Tak Mampu Beli Tiket Kolam Renang, Anak-anak di Pademangan Berenang di Kali Keruh dan Banyak Ular

Tak Mampu Beli Tiket Kolam Renang, Anak-anak di Pademangan Berenang di Kali Keruh dan Banyak Ular

Megapolitan
Bantahan Ormas Soal Pungli ke Pengendara yang Melintas di Samping RTH Kalijodo: Tak Ada Sejarahnya Cuma Lewat Bayar

Bantahan Ormas Soal Pungli ke Pengendara yang Melintas di Samping RTH Kalijodo: Tak Ada Sejarahnya Cuma Lewat Bayar

Megapolitan
Staf Hasto Kristiyanto Minta Perlindungan ke LPSK Usai Digeledah KPK Terkait Kasus Harun Masiku

Staf Hasto Kristiyanto Minta Perlindungan ke LPSK Usai Digeledah KPK Terkait Kasus Harun Masiku

Megapolitan
Jadwal Konser Jakarta Fair Juli 2024

Jadwal Konser Jakarta Fair Juli 2024

Megapolitan
Dua Penipu “Like” dan “Subscribe” yang Tertangkap Bertugas Bikin Rekening

Dua Penipu “Like” dan “Subscribe” yang Tertangkap Bertugas Bikin Rekening

Megapolitan
Cegah Pencurian, PLN Minta Masyarakat Segera Lapor jika Lihat Orang Mencurigakan di Sekitar Instalasi Listrik

Cegah Pencurian, PLN Minta Masyarakat Segera Lapor jika Lihat Orang Mencurigakan di Sekitar Instalasi Listrik

Megapolitan
Dua Pria di Jakbar Jual 9 Kg Kabel PLN Curian Seharga Rp 1 Juta

Dua Pria di Jakbar Jual 9 Kg Kabel PLN Curian Seharga Rp 1 Juta

Megapolitan
Kakak Beradik di Bogor Rekrut 70 Selebgram untuk Promosikan 16 Situs Judi 'Online' Sejak 2022

Kakak Beradik di Bogor Rekrut 70 Selebgram untuk Promosikan 16 Situs Judi "Online" Sejak 2022

Megapolitan
Pemkot Depok Sediakan Beasiswa untuk Siswa Tidak Mampu yang Gagal Lolos PPDB

Pemkot Depok Sediakan Beasiswa untuk Siswa Tidak Mampu yang Gagal Lolos PPDB

Megapolitan
PLN Sebut Pencurian Kabel di Tambora Bisa Bikin Korsleting dan Ledakan

PLN Sebut Pencurian Kabel di Tambora Bisa Bikin Korsleting dan Ledakan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com